Hasil Persebaya vs Arema FC: Bajul Ijo Menangi Derbi Jatim

Rabu, 23 Februari 2022 - 23:01 WIB
loading...
Hasil Persebaya vs Arema...
Pesepak bola Persebaya Reva Adi Utama (tengah) berebut bola dengan pemain Arema FC Dendi Santoso dalam pertandingan sepak bola Liga 1 di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Rabu (23/2/2022). ANTARA FOTO/Nyoman Budhiana/rwa.
A A A
GIANYAR - Persebaya Surabaya berhasil menang tipis 1-0 atas rival abadinya, Arema FC Stadion Kapten Wayan Dipta, Rabu (23/2/2022). Tembakan keras Samsul Arif pada menit 80 menjadi satu-satunya gol yang tercipta pada laga tersebut.

Arema tampil ngegas lebih dulu. Tim berjuluk Singo Edan itu sempat membuat Persebaya kewalahan dengan permainan cepat dan tempo yang tinggi sejak awal laga.



Tanpa basa basi, Arema langsung mengancam gawang Persebaya. Namun tembakan Hanif Sjahbandi pada menit kedua masih belum mampu merobek gawang Ernando Ari Sutaryadi.

Arema terus melancarkan tekanan. Namun tembakan Rizky Dwi Febrianto pada mneit 11 kembali digagalkan Ernando Ari.

Pada menit 16, Arema kembali mengancam melalui tembakan Rian Kurnia. Namun Ernando lagi-lagi tampil heroik menggagalkan peluang tersebut.

Pada menit 26, Arema lagi-lagi mengancam melalui tembakan Muhamad Rafli. Namun tembakannya kembali digagalkan Ernando.

Persebaya bukan tanpa perlawanan. Namun peluang yang diciptakan tim berjuluk Bajul Ijo kurang membahayakan Arema.

Pada menit 31, Persebaya merespon melalui usaha yang dilakukan Bruno Moreira. Namun masih belum menemui sasaran.

Pada menit 38, justru Arema yang kembali menembar ancaman. Beruntung lagi-lagi digagalkan Ernando.

Persebaya kembali merespons pada menit 43. Namun umpan matang Taisei Marukawa belum mampu dimanfaatkan dengan baik oleh Alie Sesay.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
9 Pemain Liga 1 Dipercaya...
9 Pemain Liga 1 Dipercaya Perkuat Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain
Persebaya Bocorkan Ernando...
Persebaya Bocorkan Ernando Ari Dipanggil Timnas Indonesia untuk Hadapi Australia dan Bahrain
Stadion Kanjuruhan Segera...
Stadion Kanjuruhan Segera Diresmikan Presiden Prabowo
Jan Olde Riekerink:...
Jan Olde Riekerink: Egy Maulana Vikri dan Ricky Kambuaya Pantas Kembali ke Timnas Indonesia!
Stadion Patriot Banjir,...
Stadion Patriot Banjir, Duel Persija vs PSIS Semarang Ditunda
AFC Merilis Ranking...
AFC Merilis Ranking Liga di Asia, Liga 1 Indonesia Peringkat Berapa?
Persib Bandung Berencana...
Persib Bandung Berencana Kunjungi Rumah Duka Rachmat Irianto di Surabaya
Bojan Hodak Ubah Pola...
Bojan Hodak Ubah Pola Latihan Persib Bandung di Bulan Ramadan
Kakak Marselino Ferdinan...
Kakak Marselino Ferdinan Kenang Jasa Bejo Sugiantoro
Rekomendasi
Naik 14%, BSI Siapkan...
Naik 14%, BSI Siapkan Uang Tunai Rp42,88 Triliun Menjelang Idulfitri 1446 H
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
5 Keistimewaan Nuzulul...
5 Keistimewaan Nuzulul Qur'an, Salah Satunya Disebut Malam Turunnya Para Malaikat
Berita Terkini
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
39 menit yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
1 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
1 jam yang lalu
Kenshiro Teraji Menang...
Kenshiro Teraji Menang TKO di Ronde 12, Satukan Gelar WBC dan WBA
1 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
10 jam yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
11 jam yang lalu
Infografis
Pertarungan Mike Tyson...
Pertarungan Mike Tyson vs Jake Paul Pecahkan Rekor
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved