Podium Pemenang Balapan MotoGP Mandalika Rampung Rabu (16/3/2022)
loading...
A
A
A
LOMBOK - Jelang perhelatan MotoGP Indonesia 2022 , fasilitas pendukung terus dikebut. Salah satunya podium untuk para pemenang (posisi 1-3) yang kini masih dalam tahap pengerjaan dan ditargetkan tuntas pada Rabu (16/3/2022).
"Selasa atau Rabu ini podium sudah jadi. Sudah bisa dilihat backdrop sudah ada dan tiang bendera untuk tiga pemenang juga sudah kita siapkan dan tinggal melakukan pemasangan," tutur Priadhi Satria selaku Direktur Utama MGPA.
BACA JUGA: Duo Marquez Sambut MotoGP Mandalika: Waktunya Sauna! Indonesia, Kami Datang
Adapun untuk letak podium sendiri berada di antara Race Control Building dan Pit Building dengan lebar 10 meter dan tinggi 3 meter, yang berada di lantai dua. Podium yang terdiri dari dua lantai ini dilengkapi dua kamar khusus bagi pembalap yang memenangkan balapan.
Selain berada di Race Control Building dan Pit Building, podium ini pun persis berada di depan tribun standar grandstand yang duduk di Zona A. Hal ini pun tentunya akan menguntungkan penonton yang duduk di tribun ini lantaran bisa langsung menyaksikan penyerahan trofi ke para pemenang.
"Selasa atau Rabu ini podium sudah jadi. Sudah bisa dilihat backdrop sudah ada dan tiang bendera untuk tiga pemenang juga sudah kita siapkan dan tinggal melakukan pemasangan," tutur Priadhi Satria selaku Direktur Utama MGPA.
BACA JUGA: Duo Marquez Sambut MotoGP Mandalika: Waktunya Sauna! Indonesia, Kami Datang
Adapun untuk letak podium sendiri berada di antara Race Control Building dan Pit Building dengan lebar 10 meter dan tinggi 3 meter, yang berada di lantai dua. Podium yang terdiri dari dua lantai ini dilengkapi dua kamar khusus bagi pembalap yang memenangkan balapan.
Selain berada di Race Control Building dan Pit Building, podium ini pun persis berada di depan tribun standar grandstand yang duduk di Zona A. Hal ini pun tentunya akan menguntungkan penonton yang duduk di tribun ini lantaran bisa langsung menyaksikan penyerahan trofi ke para pemenang.
(yov)