Di Anfield atau Etihad Liverpool Juara Liga Inggris 2019/2020

Senin, 22 Juni 2020 - 21:02 WIB
loading...
Di Anfield atau Etihad...
Liverpool akan mengakhiri gelar juara di pekan ini atau menunggu setidaknya dua minggu ke depan untuk mengangkat mahkota juara di markas Manchester City? Foto: illustrationandgraphics.net
A A A
JAKARTA - Liverpool semakin dekat menuju panggung juara Liga Inggris 2019/2020, dan pekan ini bisa menjadi momentum buat Si Merah untuk mengunci gelar sekaligus mengakhiri dahaga selama 30 tahun.

Jalan Liverpool menuju podium juara cukup berliku. Pada Maret lalu, sebenarnya pasukan Juergen Klopp berpeluang mengangkat mahkota juara Liga Inggris musim ini. Hanya saja, kompetisi sepak bola domestik sempat dihentikan lantaran pandemi virus corona.

Setelah absen selama tiga bulan, kompetisi sepak bola di Inggris kembali bergulir. Sebanyak 18 tim telah menyelesaikan pertandingan pekan ke-30, dan Liverpool hanya mampu meraup satu poin setelah bermain imbang tanpa gol saat bertamu ke markas Everton di Stadion Goodison Park, Senin (22/6) WIB.

Tambahan satu poin itu membuat Liverpool saat ini unggul 23 angka dari Manchester City . Dan, pekan ini bisa menjadi hal yang sangat istimewa buat pasukan Klopp. (Baca juga: Apa Dosa Mohamed Salah, Klopp! )

Sekarang Liverpool tinggal membutuhkan empat poin lagi dari delapan pertandingan tersisa di Liga Inggris musim ini. Dan, rasanya itu tidak akan sulit buat Mohamed Salah dkk. ( Tonton Video Analisis Pengamat tentang Persaingan di Liga Inggris )

Hitung-hitungan Juara Liverpool
Liverpool bisa juara di Stadion Anfield saat menjamu Crystal Palace, Kamis (25/6) dini hari WIB. Asalkan, City kalah saat menjamu Burnley.

Kemungkinan merayakan gelar di Anfield bisa saja meleset jika City menang melawan Burnley, Selasa (23/6) dini hari WIB. Dan, penentuan juara bisa ditentukan saat Liverpool bertamu ke markas City di Etihad Stadium pada Jumat (3/7) dini hari WIB.

Berikut Kalkulasi Perhitungan Poin Liverpool Juara

1. Tunda Gelar di Pekan 31
Andai Manchester City menang melawan Burnley, maka Liverpool bakal menunda gelar juara meskipun menang melawan Crystal Palace di pekan 31.

Poin
Liverpool: 86 Poin
Manchester City: 63 Poin
Ket:
Dengan delapan pertandingan tersisa, City masih membuka peluang untuk memertahankan gelar juara Liga Inggris.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar Tim yang Lolos...
Daftar Tim yang Lolos Semifinal Piala FA 2024/2025: Manchester City Favorit!
Mohamed Salah: Antara...
Mohamed Salah: Antara Kontrak Baru dan Rekor yang Mustahil Dipecahkan di Liverpool
Newcastle Juara Piala...
Newcastle Juara Piala Liga Inggris, Akhir Penantian 70 Tahun!
Newcastle United Juara...
Newcastle United Juara Piala Liga Inggris 2024/2025
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025: Barcelona, Liverpool, dan Inter Curi Kemenangan!
Hasil PSG vs Liverpool...
Hasil PSG vs Liverpool 0-1: Harvey Elliot Jadi Penentu Kemenangan!
Link Streaming PSG vs...
Link Streaming PSG vs Liverpool UEFA Champions League di VISION+
Special Bola
Nova Arianto Ingin Pemain...
Bola Dunia
Nova Arianto Ingin Pemain Timnas Indonesia U-17 Punya Mental Kuat Jelang Piala Asia U-17 2025
5 Laga dengan Jumlah...
Bola Dunia
5 Laga dengan Jumlah Penonton Terbanyak di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Nomor 1 Rival Timnas Indonesia!
Ini 5 Pemain Keturunan...
Bola Dunia
Ini 5 Pemain Keturunan Selanjutnya yang Dibidik Patrick Kluivert untuk Perkuat Timnas Indonesia?
Rekomendasi
BRI Menanam Grow & Green...
BRI Menanam Grow & Green Transplantasi Terumbu Karang, Selamatkan Ekosistem Laut di NTB
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
Dari Tren Ghiblifying...
Dari Tren Ghiblifying hingga Gemini 2.5 Pro, Ini 4 Tren Teknologi Terpopuler di Lebaran 2025
Berita Terkini
Lebaran di Arab Saudi,...
Lebaran di Arab Saudi, Pemain Timnas Indonesia U-17 Minta Doa Agar Tembus Piala Dunia U-17 2025
1 jam yang lalu
Rekor Pertemuan Timnas...
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs China di Jakarta: Mampukah Garuda Kembali Menang?
2 jam yang lalu
PSSI Tepis Rumor Naturalisasi...
PSSI Tepis Rumor Naturalisasi Tristan Gooijer: Belum Ada Proses Sampai Hari Ini
4 jam yang lalu
Oleksandr Usyk Serius...
Oleksandr Usyk Serius Jajal MMA, Bos PFL: Saya Pikir Dia Mematikan!
5 jam yang lalu
Tragis, Petinju Kelas...
Tragis, Petinju Kelas Berat Ringan Meninggal setelah Kolaps di Atas Ring
5 jam yang lalu
10 Petinju Amerika Serikat...
10 Petinju Amerika Serikat Terkaya Sepanjang Sejarah: Jagoanmu Masuk Daftar Sultan?
6 jam yang lalu
Infografis
Muhammad Jadi Nama Terpopuler...
Muhammad Jadi Nama Terpopuler untuk Bayi Lelaki di Inggris Raya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved