Live Streaming RCTI+ Atalanta vs Empoli: La Dea Berburu Tiket Eropa

Sabtu, 21 Mei 2022 - 18:00 WIB
loading...
Live Streaming RCTI+...
Sejumlah laga penutup Liga Italia 2021/2022 akan tersaji malam nanti. Salah satunya Atalanta vs Empoli di Gewiss Stadium, Minggu (22/5/2022). Foto: RCTI+
A A A
ATALANTA - Sejumlah laga penutup Liga Italia 2021/2022 akan tersaji malam nanti. Salah satunya Atalanta vs Empoli di Gewiss Stadium, Minggu (22/5/2022).



Walau Atalanta dan Empoli sudah tidak mungkin lagi merebut Scudetto, laga yang akan ditayangkan langsung RCTI+ secara streaming ini tetap layak untuk disaksikan.

Pasalnya, Atalanta punya misi khusus pada laga kandang ini. Tuan rumah bertekad merebut tiket Liga Konferensi Europa pada musim depan.

Dengan tersisa satu laga, Atalanta sudah mustahil untuk masuk enam besar apalagi zona Liga Champions. Tapi, mereka masih bisa mendompleng Fiorentina di posisi tujuh.

Peluang itu terbuka karena Atalanta dan Fiorentina sama-sama mengoleksi 59 poin. Ini sebabnya, armada Gian Piero Gasperini itu wajib mengalahkabn Empoli.



Tentunya sambil berharap Fiorentina tumbang saat menjamu Juventus pada waktu yang sama. Melihat situasinya, besar kemungkinan harapan Atalanta akan terwujud.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Keren! Jay Idzes Masuk...
Keren! Jay Idzes Masuk Skuad Terbaik Serie A Pekan ke-28 Versi Media Statistik
3 Klub Eropa yang Berminat...
3 Klub Eropa yang Berminat Rekrut Jay Idzes
Laga Fiorentina vs Hellas...
Laga Fiorentina vs Hellas Verona Mencekam, Moise Kean Kolaps di Lapangan
Link Streaming Matchday...
Link Streaming Matchday 23 LaLiga 2024/2025 di VISION+
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Matchday 23 LaLiga 2024/25 di Vision+
Alasan Emil Audero Dipinjamkan...
Alasan Emil Audero Dipinjamkan Como ke Palermo
Link Streaming Barcelona...
Link Streaming Barcelona vs Atalanta: Saksikan Keseruannya di Vision+
Duel Sengit Para Petenis...
Duel Sengit Para Petenis Elite di Montpellier! Berikut Link Streaming di Vision+
9 Pemain Asia yang Main...
9 Pemain Asia yang Main di Serie A Liga Italia, Kapten Jay Idzes Rutin Starter
Rekomendasi
Baru Awal Tahun, Pemerintah...
Baru Awal Tahun, Pemerintah Sudah Tarik Utang Rp224,3 Triliun
Politikus PDIP Nilai...
Politikus PDIP Nilai Bandara Bali Utara Buleleng Bakal Perberat Overtourism Bali
Tiga Pasangan Keluarga...
Tiga Pasangan Keluarga Bersaing di Top 3 Keluarga Seleb Indonesia
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
1 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
2 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
2 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
3 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
4 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
4 jam yang lalu
Infografis
AS Bisa Tarik Pasukannya...
AS Bisa Tarik Pasukannya dari Eropa Tengah dan Timur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved