Biodata Paulette Bowen, Istri Pertama Evander Holyfield yang Punya Anak sebelum Menikah

Senin, 08 Agustus 2022 - 23:00 WIB
loading...
Biodata Paulette Bowen,...
Paulette Bowen merupakan mantan istri dari mantan petinju ternama, Evander Holyfield. Mereka memutuskan untuk menikah setelah lebih dulu memiliki anak. Foto: dailymail.co.uk
A A A
LAS VEGAS - Paulette Bowen merupakan mantan istri dari mantan petinju ternama Amerika Serikat (AS), Evander Holyfield. Mereka memutuskan untuk menikah setelah lebih dulu memiliki anak.



Paulette merupakan seorang wanita dengan ras Afrika-Amerika yang terlihat dari warna kulitnya. Paulette dan Evander memutuskan untuk menikah pada Mei 1985.

Keduanya naik pelaminan setelah lebih dulu memiliki anak yang bernama Evander. Bahkan, keduanya juga disebut menggelar acara pernikahan ketika Paulette tengah mengandung anak kedua.

Setelah menikah, Paulette dan Evander memiliki tiga anak lainnya, yang bernama Evette Ashley Holyfield, Ewin Ezekiel Holyfield, dan Ebonne Esheal Holyfield.

Sayangnya, umur pernikahan Paulette dan Evander tidak dapat berlangsung dengan lama. Pasalnya, mereka resmi bercerai pada tahun 1991 karena permasalahan di keluarganya.

Salah satu alasan kuat mengapa keduanya memilih untuk berpisah lantaran Paulette tidak tahan dengan sikap Evander yang memiliki banyak hubungan dengan wanita lain.

Hal tersebut pun membuat Paulette lebih memilih untuk berpisah dengan pria berusia 59 tahun tersebut. Dia sakit hati melihat Evander kerap berselingkuh.



Sejak dulu, Evander memang dikenal sebagai petinju yang gemar memadu kasih dengan banyak wanita. Dia tercatat telah mengalami perceraian sebanyak tiga kali hingga saat ini.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kenshiro Teraji Menang...
Kenshiro Teraji Menang TKO di Ronde 12, Satukan Gelar WBC dan WBA
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
Terence Crawford Kalahkan...
Terence Crawford Kalahkan Saul Canelo Alvarez, Hashim Rahman: Canelo Manja!
Menang KO saat Debut...
Menang KO saat Debut Kelas Welter Super, Keith Thurman Belum Tertarik Duel Tim Tszyu
Eks Juara Dunia Welter...
Eks Juara Dunia Welter WBC Keith Thurman Comeback Menang KO
Mantan Petinju Kazakhstan...
Mantan Petinju Kazakhstan Musa Abdraim Gagalkan Aksi Penyanderaan Wanita di Bandara
Biodata dan Agama Arnold...
Biodata dan Agama Arnold Barboza Jr: Monster KO yang Tak Terkalahkan
Kesepakatan Duel Dmitry...
Kesepakatan Duel Dmitry Bivol vs David Benavidez Palsu! Sampson Lewkowicz: Tak ada Negosiasi
Rekomendasi
Profil Dokter Oky Pratama,...
Profil Dokter Oky Pratama, Dikaitkan Video Viral Dipanggil Sayang Seorang Pria di Kamar Hotel
Hasto PDIP Didakwa Suap...
Hasto PDIP Didakwa Suap Rp600 Juta ke Komisioner KPU Wahyu Setiawan
Sekjen PDIP Hasto Didakwa...
Sekjen PDIP Hasto Didakwa Perintangan Penyidikan Kasus Harun Masiku
Berita Terkini
Erick Thohir: Alhamdulillah,...
Erick Thohir: Alhamdulillah, Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bisa Didaftarkan ke Timnas Indonesia
9 menit yang lalu
Kabar Baik! Kevin Diks...
Kabar Baik! Kevin Diks Pulih dari Cedera, Begini Statistik sang Bek Lawan Chelsea
31 menit yang lalu
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
3 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
3 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
4 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
5 jam yang lalu
Infografis
Ruja Ignatova, Dijuluki...
Ruja Ignatova, Dijuluki Ratu Kriopto yang Paling Dicari FBI
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved