Hasil Liga Spanyol 2022/2023: 10 Pemain Barcelona Tahan Imbang Rayo Vallecano

Minggu, 14 Agustus 2022 - 04:26 WIB
loading...
Hasil Liga Spanyol 2022/2023:...
Barcelona hanya mampu memungut satu poin saat menjamu Rayo Vallecano di Stadion Camp Nou, Minggu (14/8/2022) dini hari WIB / Foto: Twitter Barcelona
A A A
BARCELONA - Barcelona hanya mampu memungut satu poin saat menjamu Rayo Vallecano di Stadion Camp Nou, Minggu (14/8/2022) dini hari WIB. Pada laga pekan kedua Liga Spanyol 2022-2023, dua kesebelasan bermain imbang tanpa gol.

Berstatus sebagai tuan rumah, Barcelona tampil cukup agresif sejak awal. Tim arahan Xavi Hernandez itu juga menguasai jalannya pertandingan.

Beberapa kali Barcelona menebar ancaman. Namun hingga pertandingan memasuki menit ke-30 masih belum tercipta gol.

BACA JUGA: Hasil AC Milan vs Udinese: Rebic Cetak Brace, Rossoneri Pimpin Klasemen Liga Italia

Setelah itu, Barcelona mendapat tiga kali peluang beruntun. Salah satunya diciptakan oleh sundulan Robert Lewandowski di menit ke-37, namun masih melambung tinggi di atas mistar gawang.

Skor imbang tanpa gol tak berubah hingga interval pertama usai. Setelah keluar dari ruang ganti, Barcelona tak menurunkan tempo permainannya. Namun Rayo Vallecano juga mampu menebar ancaman di menit ke-52 lewat tendangan Sergio Camello walaupun masih melebar.

Hanya berselang tiga menit, Lewandowski kembali menciptakan peluang untuk Barcelona. Namun sialnya, lagi-lagi tendangan pemain asal Polandia itu masih dapat dihadang oleh lini pertahanan Rayo Vallecano.

BACA JUGA: Hasil Pertandingan Pekan Kedua dan Klasemen Sementara Liga Inggris 2022-2023, Minggu (14/8/2022)

Blaugrana cukup kesulitan untuk bisa mencetak gol keunggulan. Padahal, mereka sangat menguasai jalannya laga. Namun sampai waktu menunjukkan menit ke-65, tak ada gol yang tercipta.

Masuk 10 menit akhir, banyak peluang yang tercipta. Namun para pemain Barcelona tak ada yang mampu memecah kebuntuan. Salah satu peluangnya tercipta lewat tendangan Pierre-Emerick Aubameyang di menit ke-84.

Nasib sial justru didapat Blaugrana pada menit 90+3 karena Sergio Busquets mendapat kartu kuning kedua. Hingga hasilnya, Barcelona yang bermain di hadapan publiknya sendiri justru harus puas bermain imbang 0-0 dengan Rayo Vallecano.

(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kylian Mbappe Menggila!...
Kylian Mbappe Menggila! Cetak Gol Free Kick Pertama dalam Karier, Samai Rekor Ronaldo!
Live di RCTI! Duel Sengit...
Live di RCTI! Duel Sengit Atletico Madrid vs Barcelona dan Real Madrid vs Real Sociedad
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Streaming Real Madrid vs Leganes dan Barcelona vs Girona di LaLiga Matchday 29
Duel Tertunda Kembali...
Duel Tertunda Kembali Digelar! Streaming Barcelona vs Osasuna di VISION+
Streaming Villarreal...
Streaming Villarreal vs Real Madrid dan Atletico Madrid vs Barcelona di LaLiga Matchday 28
Hasil Lengkap Liga Champions:...
Hasil Lengkap Liga Champions: Barcelona Mulus, Liverpool Tersingkir Menyakitkan
Jadwal & Link Streaming...
Jadwal & Link Streaming LaLiga Matchday 27: Barcelona vs Osasuna dan Real Madrid vs Rayo Vallecano
Top Skor Liga Champions...
Top Skor Liga Champions 2024/2025 Memanas: Harry Kane Kejar Serhou Guirassy
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025: Barcelona, Liverpool, dan Inter Curi Kemenangan!
Special Bola
Penyebab Manchester...
Liga Inggris
Penyebab Manchester United Kalah 0-1 dari Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025
Penyebab Timnas Indonesia...
Bola Dunia
Penyebab Timnas Indonesia Dijagokan Lolos Piala Dunia 2026 jika Tampil di Babak Keempat Kualifikasi
Hasil Real Madrid vs...
Liga Spanyol
Hasil Real Madrid vs Real Sociedad di Semifinal Copa del Rey 2024-2025: Ditahan 4-4, Los Blancos Lolos ke Final!
Rekomendasi
4 Film Komedi Seru untuk...
4 Film Komedi Seru untuk Menemani Momen Libur Lebaran Bersama Keluarga
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, 36.113 Wisatawan Berlibur ke Silang Monas
Ini Sosok Penting di...
Ini Sosok Penting di Balik Keputusan Mualaf Ruben Onsu
Berita Terkini
Drama 8 Gol di Bernabeu!...
Drama 8 Gol di Bernabeu! Real Madrid Lolos ke Final Copa del Rey Lewat Extra Time
31 menit yang lalu
Daftar 25 Pemain Timnas...
Daftar 25 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025: Dua Nama Baru Masuk!
51 menit yang lalu
Mengenal 12 Kelas UFC:...
Mengenal 12 Kelas UFC: Batasan Berat, Para Penguasa, dan Sejarah Singkat
2 jam yang lalu
Lebaran di Arab Saudi,...
Lebaran di Arab Saudi, Pemain Timnas Indonesia U-17 Minta Doa Agar Tembus Piala Dunia U-17 2025
9 jam yang lalu
Rekor Pertemuan Timnas...
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs China di Jakarta: Mampukah Garuda Kembali Menang?
11 jam yang lalu
PSSI Tepis Rumor Naturalisasi...
PSSI Tepis Rumor Naturalisasi Tristan Gooijer: Belum Ada Proses Sampai Hari Ini
13 jam yang lalu
Infografis
Hasil Drawing Perempatfinal...
Hasil Drawing Perempatfinal Piala Liga Inggris 2023-2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved