Hasil Japan Open 2022: Ana/Tiwi Kandas, Indonesia Tanpa Wakil di Ganda Putri

Jum'at, 02 September 2022 - 13:09 WIB
loading...
Hasil Japan Open 2022:...
Satu persatu wakil Indonesia di Japan Open 2022 berguguran. Kali ini giliran Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi yang harus gigit jari. Foto: PBSI
A A A
OSAKA - Satu persatu wakil Indonesia di Japan Open 2022 berguguran. Kali ini giliran Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi yang harus gigit jari.



Ana/Tiwi disingkirkan pasangan Korea Selatan, Jeong Na Eun/Kim Hye Jeong saat perempat final. Ini membuat Indonesia tidak punya wakil lagi ganda putri.

Duet Merah Putih itu sudah berjuang keras di Maruzen Intec Arena, Osaka, Jepang, Jumat (2/9/2022). Namun, Ana/Tiwi harus kalah 21-19, 10-21 dan 16-21 dari Jeong/Kim.

Ana/Tiwi sempat menyajikan penampilan apik pada awal gim pertama dan berhasil unggul 8-6 atas Jeong/Kim.

Meski lawan memberikan perlawanan dan mendapat beberapa poin untuk menipiskan jarak, mereka masih bisa mempertahankan keunggulan. Ana/Tiwi unggul 11-8 di interval gim pertama.

Seusai interval, pasangan Indonesia mendapatkan perlawanan dari Jeong/Kim. Tetapi, Ana/Tiwi berhasil mendapatkan poin untuk memimpin 16-12.

Ana/Tiwi masih mampu menjaga keunggulan. Mereka berhasil menutup gim pertama dengan kemenangan 21-19 atas Jeong/Kim.

Sementara pada awal gim kedua, Ana/Tiwi gagal menimbangi permainan Jeong/Kim. Meski menona menekan, mereka harus tertinggal 5-8.

Usaha Ana/Tiwi untuk menangejar ketertinggalan pun masih belum berhasil, setelah Jeong/Kim kembali menjauhkan keunggulan menjadi 5-11 di interval gim kedua.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Apriyani/Fadia Comeback atas Ganda Putri Taiwan
Lika-Liku Perjalanan...
Lika-Liku Perjalanan Karier Dejan Ferdinansyah: Nyaris Pensiun Berkali-kali
Tunda Bulan Madu, Gregoria...
Tunda Bulan Madu, Gregoria Mariska Ditemani Mikha Angelo di All England 2025
Hasil Drawing All England...
Hasil Drawing All England 2025: Wakil Indonesia Bentrok Lawan Berat
Rekomendasi
Teriakan Merdeka Menggema...
Teriakan Merdeka Menggema saat Hasto Kristiyanto Tiba di Ruang Sidang
Mengenal Sarah Maria...
Mengenal Sarah Maria Istri Dokter Oky Pratama, Bule Cantik yang Jadi Mualaf
Avanza Zombie Gemparkan...
Avanza Zombie Gemparkan Jagat Maya: Ringsek Parah, Tetap Melaju Perkasa!
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
2 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
3 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
3 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
4 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
5 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
5 jam yang lalu
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved