Singkirkan Timnas Indonesia U-16, Media Malaysia: Kami Bungkam Kritik!

Senin, 10 Oktober 2022 - 07:30 WIB
loading...
Singkirkan Timnas Indonesia...
Malaysia U-16 melibas Indonesia U-16 dengan skor 5-1. Media Negeri Jiran menilai hasil itu telah mematahkan kritikan. Foto: Aldhi Chandra/MPI
A A A
BOGOR - Malaysia U-16 mempermalukan Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-16 pada laga terakhir Grup B Kualifikasi Piala Asia U-17 2023. Media setempat menyebut kemenangan ini sebagai pembuktian dan sekaligus mematahkan kritikan.

Ini ditulis Semuanya Bola. Mereka mengatakan Harimau Malaya -julukan Malaysia U-16- telah membungkam kritikan yang sempat tertuju.



Malaysia U-16 melibas Indonesia U-16 dengan skor telak 5-1 di Stadion Pakansari, Bogor, Minggu (9/10/2022) malam. Kemenangan ini membuat negeri Jiran lolos ke Piala Asia U-17 2023 sebagai juara Grup B.

Tim asuhan Osmera Omaro mendulang 10 poin dan unggul satu poin dari Garuda Asia pada akhirnya tersingkir. Tim Merah Putih batal lolos kualifikasi Piala Asia U-17 2023 karena menempati posisi tujuh di jalur enam runner-up terbaik.

Semuanya Bola menyebut kemenangan ini juga mempertegas taring Harimau Malaya yang sebelumnya diremehkan. Kemampuan Malaysia U-16 sempat dipertanyakan setelah ditahan Guam U-16 dengan skor 1-1.

“Keberhasilan ini sekaligus menutup mulut kritik yang meremehkan kemampuan skuat Harimau Muda (Timnas Malaysia U-17) yang hanya mencatatkan hasil imbang 1-1 melawan 'tim jagoan' Guam di siang hari,” tulis Semuanya Bola.

“Malaysia U-16 otomatis lolos ke putaran final yang akan berlangsung Mei tahun depan setelah memimpin Grup B dengan 10 poin, hanya unggul satu poin dari Indonesia U-16,” sambungnya.



Di sisi lain, skuad Indonesia U-16 untuk sementara dibubarkan dan para pemain dikembalikan ke klub masing-masing. Mereka baru akan berkumpul lagi jelang Asian Youth Game yang rencananya digelar Desember 2022.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Timnas Mini Soccer Indonesia...
Timnas Mini Soccer Indonesia Runner-up di Asian Mini Football Nations Cup 2025
Resmi! Barati Cup International...
Resmi! Barati Cup International Masuk Kalender Event Surabaya pada 2025
Kata-kata Pedas Eks...
Kata-kata Pedas Eks Bintang Al Nassr Sindir Cristiano Ronaldo
Hasil Pertandingan Liga...
Hasil Pertandingan Liga Spanyol: Real Madrid Keok, Atletico Madrid Perkasa di Puncak Klasemen!
Profil Ramai Rumakiek,...
Profil Ramai Rumakiek, Cetak 6 Gol saat Persipura Hancurkan RANS Nusantara 8-0
Debut Manis Sandy Walsh...
Debut Manis Sandy Walsh Bersama Yokohama Marinos: Main Penuh dan Menang Tanpa Kebobolan!
Timnas Amputasi Indonesia...
Timnas Amputasi Indonesia Runner Up Kejuaraan Asia 2025
Dominasi SDUT Bumi Kartini...
Dominasi SDUT Bumi Kartini Jepara Berlanjut di Soccer Challenge-Kudus 2025
Lemparan Roket Pratama...
Lemparan Roket Pratama Arhan Berbuah Gol, Netizen Heboh
Rekomendasi
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
52 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Libas Arab Saudi, Timnas...
Libas Arab Saudi, Timnas Indonesia Jaga Kans Lolos Tahap Berikutnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved