Hendra Setiawan Ingatkan Ganda Putra Indonesia Waspadai Lawan di Denmark Open 2022

Selasa, 18 Oktober 2022 - 06:00 WIB
loading...
A A A
“Kalau yang muda yang kemarin juara di Jepang ya memang bagus ya, tenaganya ada, pemain depannya ada. Jadi ya lumayan komplit,” kata Hendra.

“Mungkin kalau sudah matang lebih bahaya lagi. Mereka sudah menunjukkan ancaman sejauh ini,” tambahnya, kepada MNC Portal Indonesia.

Hendra juga memuji kehebatan pasangan anyar China lainnya, Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi. Meski masih baru, mereka juga sudah mampu juara di turnamen sekelas Indonesia Open 2022 yang berlevel Super 1000.

“Liu Yuchen kan sudah pengalaman, walaupun partnernya baru. Tapi kemarin di Indonesia Open bisa juara ya bagus juga itu,” ujar pemain berusia 38 tahun itu.

Pada Denmark Open 2022 yang bergulir Selasa (18/10/2022), The Daddies -julukan Ahsan/Hendra- atau Fajar/Rian bisa saja jumpa Liang/Wang di semifinal. Begitu pula Liu/Ou karena berada di bagan yang sama.



Namun, jika sama-sama menang di babak 32 besar, kedua pasangan China itu bakal saling bentrok di babak 16 besar. Artinya, salah satu dari mereka akan gugur lebih awal dan tentunya akan menjadi keuntungan bagi Indonesia.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
Kejutan! Fikri/Daniel...
Kejutan! Fikri/Daniel Singkirkan Unggulan Teratas di All England 2025
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Jonatan Christie, Ana/Tiwi, dan Putri KW Lewati Rintangan Pertama
Hendra Setiawan Langsung...
Hendra Setiawan Langsung Jadi Pelatih, Dampingi Sabar/Reza di All England 2025
Lika-Liku Perjalanan...
Lika-Liku Perjalanan Karier Dejan Ferdinansyah: Nyaris Pensiun Berkali-kali
Berkah Ramadan, Rian...
Berkah Ramadan, Rian Ardianto: Sahur dan Buka Puasa Ditemani Istri Tercinta
Tunda Bulan Madu, Gregoria...
Tunda Bulan Madu, Gregoria Mariska Ditemani Mikha Angelo di All England 2025
Hasil Drawing All England...
Hasil Drawing All England 2025: Wakil Indonesia Bentrok Lawan Berat
Anthony Ginting Mundur...
Anthony Ginting Mundur dari All England 2025
Rekomendasi
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
Kanye West Kecanduan...
Kanye West Kecanduan Gas Tertawa hingga Sulit Mengingat Nama Orang
Uji Keiritan JAECOO...
Uji Keiritan JAECOO J7 SHS dengan Melibas Jakartan-Bali
Berita Terkini
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Ana/Tiwi dan Putri KW Angkat Koper, Rehan/Gloria Lolos ke Perempat Final
23 menit yang lalu
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
1 jam yang lalu
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
1 jam yang lalu
Drama UFC 313 Memanas:...
Drama UFC 313 Memanas: Conor McGregor Kirim Pesan Menohok untuk Mantan Pacar Alex Pereira
2 jam yang lalu
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming Formula 1 Louis Vuitton Australian Grand Prix 2025
3 jam yang lalu
Bos UFC Dana White Rambah...
Bos UFC Dana White Rambah Tinju, Ryan Garcia Beri Peringatan Keras!
4 jam yang lalu
Infografis
Usia Pensiun Pekerja...
Usia Pensiun Pekerja di Indonesia Naik Jadi 59 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved