Profil Sareth Krya, Bek Kamboja yang Membobol Gawang Timnas Indonesia

Sabtu, 24 Desember 2022 - 22:35 WIB
loading...
Profil Sareth Krya,...
Sareth Krya (13) sempat mengejutkan Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2022. Bek Kamboja ini sempat mencetak gol penyama kedudukan. Foto: affmitsubishielectriccup
A A A
JAKARTA - Sareth Krya sempat mengejutkan Tim Nasional (Timnas) Indonesia dalam ajang Piala AFF 2022. Pemain Kamboja sempat mencetak gol penyama kedudukan pada menit ke 15.



Laga fase Grup A Piala AFF 2022 antara Indonesia dan Kamboja itu berlangsung sengit. Tim Merah Putih mendapat kesulitan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jumat (23/12/2022)

Meski secara statistik pertandingan tim Garuda lebih unggul, bukan berarti Kamboja tanpa perlawanan.

Indonesia sempat unggul terlebih dahulu lewat gol Egy Maulana Vikri di menit ke 6. Namun, keunggulan itu tak bertahan lama lantaram Sareth Krya menyamakan kedudukan.

Lewat umpan lambung dari Seut Baraing, dia berhasil menceploskan bola dengan sundulannya yang mengarah ke dalam gawang yang sulit dijangkau Nadeo Argawinata.

Pada akhirnya Angkor Warriors harus mengakui keunggulan skuad garuda setelah Witan Sulaiman mencetak gol kemenangan di menit ke 35.

Namun gol indah dari Sareth Krya memang sempat jadi pusat perhatian. Sebab, gol tersebut disundul dari jarak yang cukup jauh dari gawang.

Sareth Krya lahir pada 3 Maret 1996 di Kandal, Kamboja. Pemain ini biasa mengisi posisi bek kanan meski terkadang sempat bermain sebagai bek tengah maupun bek kiri.

Pemain berusia 26 tahun tersebut kini tengah memperkuat Svay Rieng, salah satu klub papan atas di liga Kamboja.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Pemain Brasil yang...
5 Pemain Brasil yang Sukses Setelah Pulang ke Klub Masa Kecilnya: Neymar Termasuk?
Pengacara: Radja Nainggolan...
Pengacara: Radja Nainggolan Bukan Penjahat
Daftar Juara Piala AFF:...
Daftar Juara Piala AFF: Thailand Dominasi, Timnas Indonesia Masih Berburu Gelar
Nguyen Xuan Son Top...
Nguyen Xuan Son Top Skor Piala AFF 2024
Vietnam Juara Piala...
Vietnam Juara Piala AFF 2024
Final Piala AFF 2024:...
Final Piala AFF 2024: Mampukah Thailand Stop Tradisi Vietnam dan Nguyen Xuan Son Cetak Gol di Babak Kedua?
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Thailand vs Vietnam: Siapa yang Juara Piala AFF 2024?
Kim Sang-sik: Si Jenius...
Kim Sang-sik: Si Jenius yang Siap Akhiri Puasa Gelar Vietnam di Piala AFF 2024
Final Piala AFF 2024:...
Final Piala AFF 2024: Tekanan Tuan Rumah Menanti, Begini Respons Pelatih Vietnam
Rekomendasi
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
51 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved