Klasemen Liga Inggris, Minggu (1/1/2023): Arsenal di Puncak, MU Kembali ke Zona Liga Champions

Minggu, 01 Januari 2023 - 06:43 WIB
loading...
Klasemen Liga Inggris,...
Pemain Arsenal, Bukayo Saka saat timnya menghadapi Brighton & Hove Albion. Foto: REUTERS/Tony Obrien
A A A
LONDON - Hasil lengkap dan klasemen Liga Inggris ada di artikel ini. Lewat kemenangan masing-masing, Arsenal menutup tahun 2022 di posisi puncak klasemen, sedangkan Manchester United kembali ke zona Liga Champions.

Arsenal semakin nyaman di puncak klasemen setelah mengalahkan Brighton & Hove Albion di Stadion Falmer, Minggu (1/1/2023) dini hari WIB. Di pertandingan itu skuad Meriam London menang dengan skor 4-2.

Gol Arsenal dicetak Bokayo Saka (2'), Martin Odegaard (39'), Eddie Nketiah (47'), dan Gabriel Martinelli (71'). Sedangkan dua gol Brighton dicetak Kaoru Mitoma (65') dan Evan Ferguson (77').

Dengan hasil itu, Arsenal nyaman di puncak klasemen dengan 43 poin dari 16 laga. Skuad Meriam London terpaut 7 angka di depan pesaing terdekat Manchester City yang ditahan imbang Everton pada hari yang sama.

Sementara itu, Manchester United (MU) kembali ke zona Liga Champions setelah mengalahkan Wolverhampton Wanderers di Stadion Molineux, Sabtu (31/12/2022) malam waktu Indonesia. Kemenangan Setan Merah ditentukan gol tunggal Marcus Rashford di menit ke-76.



MU kini duduk di posisi keempat klasemen Liga Inggris dengan 32 poin dari 16 laga. Rashford dkk nyaman di zona Liga Champions setelah memimpin 2 angka di atas Tottenham Hotspur yang bercokol di posisi kelima.

Berikut hasil lengkap pertandingan Liga Inggris hingga Minggu (1/1/2023) dini hari WIB:

- Wolves 0-1 Manchster United

- Bournemouth 0-2 Crystal Palace
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
Hasil Leg 2 Babak 16...
Hasil Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Lolos ke Perempat Final usai Singkirkan PSV
Streaming Man United...
Streaming Man United vs Real Sociedad di UEFA Europa League 2024/25 di VISION+
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Leg Kedua 16 Besar Liga Champions 2024/25 di VISION+
Hasil Liga Inggris:...
Hasil Liga Inggris: Nottingham Forest Tumbangkan Man City 1-0
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Pesta Gol, Real Madrid Gulung Atletico
Kisah Noussair Mazraoui...
Kisah Noussair Mazraoui yang Berbuka Puasa di Old Trafford: Saat Iman dan Sepak Bola Berpadu
Daftar 10 Klub dengan...
Daftar 10 Klub dengan Pengeluaran Gaji Pemain Tertinggi: Al-Nassr Kalahkan Raksasa Eropa
Sinyal Perpisahan? Fans...
Sinyal Perpisahan? Fans Liverpool Cemas dengan Wawancara Terbaru Mohamed Salah
Rekomendasi
Riwayat Kepangkatan...
Riwayat Kepangkatan Irjen Nanang Avianto yang Kuasai Bidang Reserse, Lantas, dan Propam
Ini Dia Cara ke Bandara...
Ini Dia Cara ke Bandara Yogyakarta International Airport (YIA) dari Pusat Kota
Pembahasan RUU TNI Ngebut...
Pembahasan RUU TNI Ngebut dan Tertutup, Dasco: Rapat di Hotel Itu Terbuka, Boleh Dilihat Agendanya
Berita Terkini
Kisah Raja Kelas Menengah...
Kisah Raja Kelas Menengah Nick Blackwell Meregang Nyawa di Tangan Chris Eubank Jr
55 menit yang lalu
Ketika Jay Idzes Bikin...
Ketika Jay Idzes Bikin Lukaku Mati Gaya, Media Italia Kirim Pujian
2 jam yang lalu
Joe Louis Juara Kelas...
Joe Louis Juara Kelas Berat yang Hancurkan Fasisme dalam 124 Detik!
4 jam yang lalu
5 Skenario Timnas Indonesia...
5 Skenario Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
4 jam yang lalu
Newcastle Juara Piala...
Newcastle Juara Piala Liga Inggris, Akhir Penantian 70 Tahun!
5 jam yang lalu
Hasil Lengkap Final...
Hasil Lengkap Final All England 2025: Indonesia Tanpa Gelar!
6 jam yang lalu
Infografis
5 Pemain Termahal di...
5 Pemain Termahal di Liga Primer Inggris 2023/2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved