Preview Filipina vs Indonesia: Skuad Garuda Fokus Menang demi Tiket Semifinal Piala AFF 2022

Senin, 02 Januari 2023 - 06:02 WIB
loading...
A A A
Penyerang Skuad Garuda, Ilija Spasojevic, menargetkan kemenangan atas Filpina demi mengunci tiket semifinal Piala AFF 2022. Penyerang berusia 35 tahun itu tak ingin menganggap remeh dan tetap mewaspadai permainan Filipina.

Spasojevic meminta Timnas Indonesia tetap fokus, disiplin dan pantang menyerah untuk bisa mendapatkan poin. "Kami harus mewaspadai Filipina, apalagi mereka bermain di kandang sendiri. Kami harus fokus, disiplin dan berjuang keras pada laga tersebut," ujarnya.

Head to Head Timnas Indonesia vs Filipina

Indonesia 2-2 Filipina (22/11/2016)
Filipina 4-0 Indonesia (25/11/2014)
Indonesia 1-0 Filipina (19/12/2010)
Filipina 0-1 Indonesia (16/12/2010)
Indonesia 13-1 Filipina (23/12/2002)

5 Pertandingan Terakhir Timnas Indonesia

Indonesia 1-1 Thailand (29/12/2022)
Brunei Darussalam 0-7 Indonesia (26/12/2022)
Indonesia 2-1 Kamboja (23/12/2022)
Indonesia 2-1 Curacao (27/9/2022)
Indonesia 3-2 Curacao (24/9/2022)

5 Pertandingan Terakhir Timnas Filipina

Thailand 4-0 Filipina (26/12/2022)
Filipina 5-1 Brunei Darussalam (23/12/2022)
Kamboja 3-2 Filipina (20/12/2022)
Vietnam 1-0 Filipina (14/12/2022)
Palestina 4-0 Filipina (14/6/2022)

Perkiraan Pemain

Indonesia (3-4-3): Nadeo Argawinata; Fachruddin Aryanto, Jordi Amat, Hansamu Yama; Yakob Sayuri, Rachmat Irianto, Marc Klok, Edo Febriansyah; Witan Sulaeman, Ilija Spasojevic, Egy Maulana Vikri.
Pelatih: Shin Tae-yong.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1421 seconds (0.1#10.140)