Hasil Pertandingan NBA, Sabtu (14/1/2023): Warriors dan Nuggets Perkasa

Sabtu, 14 Januari 2023 - 14:00 WIB
loading...
Hasil Pertandingan NBA,...
Sembilan pertandingan lanjutan NBA 2022/2023 telah digelar pada Sabtu (14/1/2023). Golden State Warriors dan Denver Nuggets kompak meraih kemenangan. Foto: Daniel Dunn-USA TODAY Sports
A A A
LOS ANGELES - Sebanyak sembilan pertandingan lanjutan NBA 2022/2023 telah digelar pada Sabtu (14/1/2023). Golden State Warriors dan Denver Nuggets kompak meraih kemenangan.



Bertandang ke Alamodome, Warriors sebenarnya mendapatkan perlawanan sengit di awal pertandinga dari San Antonio Spurs.

Namun, Warriors mampu mendominasi di tiga kuarter berikutnya dan sukses mengamankan kemenangan dengan skor telak 144-113.

Jordan Poole menjadi bintang bagi tim besutan Steve Kerr itu dengan membukukan 25 poin, enam assist dan tiga rebound.

Begitu pula dengan Donte DiVicenzo yang tak kalah gemilang dengan torehan 22 poin, lima assist dan tujuh rebound-nya.

Dengan hasil itu, Warriors berada di posisi enam klasemen Wilayah Barat dengan rekor 21-21. Selanjutnya, mereka akan bertandang ke markas Chicago Bulls, Senin (16/1/2023).

Pada lainnya, Nuggets juga sukses membawa pulang kemenangan dari markas Los Angeles Clippers. Lewat pertandingan yang ketat, mereka menang 115-103.

Pada kuarter pertama, Nuggets sebenarnya tertinggal 32-34. Namun, mereka terus menjaga selisih angka yang ketat hingga kuarter kedua berakhir dengan skor 55-58.

Akan tetapi, di kuarter ketiga, Nuggets perlahan-lahan mulai bangkit dari keterpurukan dan bisa menorehkan angka lebih banyak walaupun masih ketinggalan 79-81.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kebakaran Hebat di Los...
Kebakaran Hebat di Los Angeles Batalkan Laga Lakers dan Clippers, Rumah Pelatih NBA Habis Dimakan Api
Al Horford Catat Sejarah...
Al Horford Catat Sejarah NBA 2023/2024, Jadi Pemain dengan Pertandingan Playoff Terbanyak
Boston Celtics Juara...
Boston Celtics Juara NBA 2023/2024, Jaylen Brown Jadi Pemain Terbaik
Hasil Final NBA 2023/2024:...
Hasil Final NBA 2023/2024: Boston Celtics Jadi Juara
Hasil Final NBA 2023/2024:...
Hasil Final NBA 2023/2024: Dallas Mavericks Menang Telak, Boston Celtics Terpaksa Tunda Juara
Kalahkan Mavericks,...
Kalahkan Mavericks, Boston Celtics Selangkah Lagi Juara NBA 2023/2024
Boston Celtics Unggul...
Boston Celtics Unggul 2-0 atas Dallas Mavericks di Final NBA 2023-2024
Dallas Mavericks Kampiun...
Dallas Mavericks Kampiun NBA Wilayah Barat 2023/2024
Hasil Final Wilayah...
Hasil Final Wilayah NBA 2023/2024: Timberwolves Tunda Mavericks Lolos ke Partai Puncak
Rekomendasi
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
47 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
Jet Tempur Siluman F-35...
Jet Tempur Siluman F-35 Lampaui 1 Juta Jam Terbang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved