Apparel Hentikan Pengiriman, Manajemen Stop Pemesanan

Selasa, 04 Agustus 2015 - 10:38 WIB
Apparel Hentikan Pengiriman,...
Apparel Hentikan Pengiriman, Manajemen Stop Pemesanan
A A A
Gonjang-ganjing penjualan merchandisejerseyPSIM Yogyakarta yang terjadi antara manajemen Laskar Mataramdan PT Salvo Sport Apparel akhirnaya menemukan solusi.

Dimediasi Kuasa Hukum Salvo Kokok Sudan Sugijarto SH, kedua belah pihak akhirnya membuat kesepakatan terhadap tunggakan pembayaran merchandise yang dipesan manajemen PSIM. Dari mediasi yang dilakukan, manajemen PSIM mengakui adanya kemacetan pembayaran dan diberikan waktu dua bulan setelah penandatanganan kesepakatan baru pada 13 Juli lalu.

“Intinya manajemen mengakui adanya kekurangan pembayaran dan diberi waktu dua bulan untuk melakukan pelunasan kewajibannya,” tandas Kokok, kemarin. Dengan komitmen tersebut, saat ini penjualan merchandiseberupa jersey yang dipesan masyarakat dihentikan. Salvo baru akan mengirim merchandiseyang disediakan dalam tiga jenis jika manajemen sudah bisa melaksanakan kewajiban, termasuk merchandiseyang sudah dipesan dan belum sempat dikirimkan karena ada ketersendatan pembayaran.

Kokok menyebut persoalan ketersendatan pembayaran merchandise jerseytersebut hingga kemarin disepakati tidak akan dibawa ke proses hukum. Disepakati jika sampai batas waktu pembayaran yang disepakati tidak bisa membayar maka Salvo akan mendapatkan kesempatan melakukan hubungan secara langsung dengan suporter pemesan merchandise. Dari informasi yang diketahui, seluruh jerseyyang dipesan masyarakat, termasuk suporter, sudah selesai dicetak. Secara teknis jerseytinggal dikirimkan jika pelunasan uang pemesanan sudah dilakukan.

“Semuanya sudah selesai dicetak, tinggal dikirim,” tuturnya. Dengan kesepakatan tersebut rencana membuka gerai penjualan jerseydi salah satu mal dibatalkan. Hal tersebut masih belum bisa dipastikan apakah akan direalisasikan atau tidak. Kedua belah pihak, menurut Kokok, memfokuskan pada upaya penyelesaian persoalan pembayaran pemesanan yang sedang mengalami kendala.

Maha Deva
Yogyakarta
(ars)
Berita Terkait
Sebanyak 12 Klub Liga...
Sebanyak 12 Klub Liga 1 Ramaikan Persaingan di Nusapay Indonesian Football e-League
INAF Gelar Audiensi...
INAF Gelar Audiensi dengan Kementerian Pemuda dan Olahraga
Indonesia Juara Piala...
Indonesia Juara Piala Dunia Football Manager 2024 usai Bekuk Jerman di Final
Presiden Jokowi Luncurkan...
Presiden Jokowi Luncurkan Papua Football Academy
Download Football Manager...
Download Football Manager Gratis! Begini Caranya
Messi Tops The World’s...
Messi Tops The World’s Richest Football Player List
Berita Terkini
Sekjen POBSI: Kehadiran...
Sekjen POBSI: Kehadiran Fedor Gorst Diharapkan Jadi Inspirasi Atlet Muda Indonesia
5 menit yang lalu
Fedor Gorst Sebut Indonesia...
Fedor Gorst Sebut Indonesia Banyak Pemain Biliar Potensial
7 jam yang lalu
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Pangsuma FC ke Final usai Sikat Bintang Timur Surabaya Lewat Penalti
7 jam yang lalu
Mengenal Klausul Rehidrasi...
Mengenal Klausul Rehidrasi dalam Tinju: Aturan yang Disorot Jelang Duel Eubank Jr vs Conor Benn
7 jam yang lalu
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Spanyol 2025, Fabio Quartararo Kecelakaan
8 jam yang lalu
Juara Dunia Fedor Gorst...
Juara Dunia Fedor Gorst Puji Fasilitas Pro Billiard Center
8 jam yang lalu
Infografis
Kebakaran Baru di Los...
Kebakaran Baru di Los Angeles, Trump Justru Ancam Hentikan Bantuan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved