Daftar Perolehan Medali Olimpiade 2016, Kamis (18/8/2016) Sampai Pukul 20.00 WIB

Kamis, 18 Agustus 2016 - 20:19 WIB
Daftar Perolehan Medali...
Daftar Perolehan Medali Olimpiade 2016, Kamis (18/8/2016) Sampai Pukul 20.00 WIB
A A A
RIO DE JANEIRO - Keberhasilan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir menyumbangkan medali emas buat kontingen Indonesia tidak banyak berpengaruh di daftar perolehan medali sementara. Posisi Indonesia masih ada di peringkat 40.

Sampai pukul 20.00 WIB, kontingen Amerika Serikat belum terbendung. Kemungkinan AS menjadi juara umum pun makin terbuka setelah di hari ke-13, mampu mengumpulkan 30 emas, 32 perak dan 31 perunggu.

Seperti hari sebelumnya, posisi yang ketat diperebutkan adalah peringkat kedua. Inggris Raya dan China terus bersaing setelah kedua kontingen sama mendulang 19 emas. Tapi Inggris Raya lebih banyak mengumpulkan perak yang jumlahnya mencapai 19 keping.

Berikut ini daftar perolehan medali Olimpiade 2016, Kamis (18/8/2016), sampai pukul 20.00 WIB:
NegaraEmasPerakPerungguTotal
1. Amerika Serikat30323193
2. Inggris Raya19191250
3. China19152054
4. Jerman138930
5. Rusia12141541
6. Jepang1051833
7. Prancis8111231
8. Italia89623
9. Belanda84315
10. Australia781025
11. Korea Selatan73717
12. Hungaria63413
13. Kenya4307
14. Spanyol4127
15. Jamaika4026
16. Selandia Baru36110
17. Brasil35513
18. Kazakhstan33612
19. Kanada32914
20. Kroasia3205
21. Ukraina2428
22. Korea Utara2327
23. Kuba2248
24.Polandia2237
25.Thailand2226
26.Kolombia2204
27.Uzbekistan2147
28.Belgia2125
29.Swiss2125
30. Yunani2114
31. Argentina2103
32.Iran2024
33.Afrika Selatan1517
34.Swedia1427
35 . Denmark1359
35. Armenia1304
36. Belarusia1225
37. Slovenia1214
38. Serbia1214
40. Indonesia1203
41. Rep. Ceko1157
42. Ethiopia1135
42. Georgia1135
43. Rumania1124
44. Bahrain1102
45. Slovakia1102
46. Vietnam1102
47. Taiwan1023
48. IOA1012
49. Bahamas1001
50. Fiji1001
51.Kosovo1001
51. Puerto Riko1001
50. Singapura1001
55. Azerbaijan0448
56. Malaysia0213
56. Turki0213
58. Irlandia0202
59. Lithuania0123
60. Mongolia0112
61. Algeria0101
61. Grenada0101
61. Filipina0101
61. Qatar0101
61. Venezuela0101
66. Norwegia0053
67. Mesir0022
67. Israel0022
67. Tunisia0022
70. Austria0011
70. Bulgaria0011
70. Rep. Dominika0011
70. Estonia0011
70. Finlandia0011
70. India0011
70. Kyrgyzstan0011
70. Maroko0011
70. Moldova0011
70. Portugal0011
70. UEA0011
(bbk)
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.0639 seconds (0.1#10.140)