Kerber Buka Kans ke Semifinal

Rabu, 26 Oktober 2016 - 00:18 WIB
Kerber Buka Kans ke...
Kerber Buka Kans ke Semifinal
A A A
SINGAPURA - Angelique Kerber memenangkan pertandingan kedua Grup Merah di Final WTA melawan Simona Halep dengan dua set langsung 6-4 6-2 dalam waktu 1 menit 22 menit dan 23 detik. Hasil positif itu sudah cukup mengantarkan Ratu tenis dunia melaju ke empat besar alias semifinal.

Kerber sejauh ini sudah mengumpulkan dua kemenangan. Pertandingan pertama, dia sukses mengalahkan Dominika Cibulkova melalui pertarungan sengit tiga set 7-6, 2-6, dan 6-3. Sementara Halep merupakan korban kedua dari petenis asal Jerman tersebut.

"Saya merasa sangat baik di sini. Dan itu sangat bagus untuk memenangkan pertandingan kedua saya di sini," kata Kerber, pasca pertandingan seperti dikutip BBC Sport, Selasa (25/10/2016).

"Saya mencoba untuk menikmati setiap pertandingan saya di sini dan saya berharap para penonton bisa menikmatinya juga," tambahnya.

Di pertandingan lainnya, Madison Keys berhasil merebut kemenangan pertamanya di Final WTA. Petenis cantik Amerika Serikat itu dengan mudah menjungkalkan Dominika Cibulkova dengan 6-1, 6-4.

Berhasil hasil minor itu membuat Cibulkova berada di posisi buncit Grup Merah. Sementara perebutan posisi runner up akan semakin menarik mengingat Keys dan Halep masih berpeluang menemani Kerber ke semifinal.

Berikut adalah klasemen Grup Merah di Final WTA:
Kerber Buka Kans ke Semifinal
(sbn)
Berita Terkait
Dua Petenis Belarusia...
Dua Petenis Belarusia Masuk Nominasi Pemain Terbaik WTA
Begini Revisi Terbaru...
Begini Revisi Terbaru Rangking Dunia WTA Tunggal dan Ganda
Tenis Hidup Lagi, WTA...
Tenis Hidup Lagi, WTA Tambah Agenda Turnamen hingga Akhir 2020
Medvedev Optimis Bangkit...
Medvedev Optimis Bangkit di St Petersburg
Petenis Inggris Silva...
Petenis Inggris Silva Jadikan Catwalk Pekerjaan Sampingan
Steve Simon Pastikan...
Steve Simon Pastikan WTA Mulai Awal Januari
Berita Terkini
Megawati Hangestri Absen,...
Megawati Hangestri Absen, Gresik Petrokimia Menang Perdana di Final Four Proliga 2025
7 jam yang lalu
Kenapa Errol Spence...
Kenapa Errol Spence Jr Jagokan Chris Eubank Jr dalam Duel Panas Lawan Conor Benn?
8 jam yang lalu
HUT ke-95 PSSI: Erick...
HUT ke-95 PSSI: Erick Thohir Ingin Cetak Sejarah Baru Sepak Bola Indonesia
9 jam yang lalu
Kejurnas Piala Ketua...
Kejurnas Piala Ketua Umum FORKI III Digelar Mei 2025
9 jam yang lalu
Marc Marquez Ancaman...
Marc Marquez Ancaman Nyata Francesco Bagnaia Jelang MotoGP Spanyol 2025
11 jam yang lalu
Apakah Timnas Indonesia...
Apakah Timnas Indonesia U-17 Diperkuat Pemain Naturalisasi Baru di Piala Dunia U-17 2025?
12 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved