Perolehan Medali Asian Games 2018, Rabu (29/8/2018) hingga pukul 21.00WIB

Rabu, 29 Agustus 2018 - 21:06 WIB
Perolehan Medali Asian...
Perolehan Medali Asian Games 2018, Rabu (29/8/2018) hingga pukul 21.00WIB
A A A
JAKARTA - Indonesia masih kukuh di peringkat keempat di tabel perolehan medali Asian Games 2018. Hingga pukul 21.00WIB, kontingen Merah Putih tercatat telah mengumpulkan 88 keping medali.

Medali Indonesia kini tercatat sudah ada 30 emas, 22 perak, dan 36 perunggu. Dengan jumlah itu, Indonesia semakin dominan dibanding Iran yang berdiri di posisi kelima dengan catatan 18 medali emas, 16 perak dan 17 perunggu.

Cabang pencak silat kembali menjadi lumbung medali emas bagi Indonesia. Pada hari ini, Rabu (29/8/2018) medali emas terakhir dari cabang itu datang dari Wewey Wita yang turun di Kelas B Putri : 50kg sampai 55kg.

Tambahan medali dari Wewey Wita juga membuat pencak silat sudah menyumbang total 14 keping medali emas dan satu perunggu buat Indonesia di Asian Games 2018. Sekaligus membawa Indonesia mengunci gelar juara umum di cabang pencak silat.

PeringkatNegaraEmasPerakPerungguTotal
1China1016550216
2Jepang514762160
3Korea Selatan374150128
4Indonesia30223688
5Iran18161751
6Taiwan13172151
7Korea Utara1281030
8Uzbekistan11161643
9India10202353
10Thailand9133557
11Bahrain93618
12Kazakhstan893350
13Vietnam4151332
14Hong Kong4121733
15Malaysia411924
16Qatar43310
17Filipina401317
18United Arab Emirates36312
19Singapura341017
20Mongolia33612
21Kyrgyzstan261018
22Jordan21811
23Kuwait2103
24Kamboja2013
25Arab Saudi1214
25Makau1214
27Lebanon1124
28Irak1102
29Uni Korea1023
30Laos0224
31Tajikistan0202
32Turkmenistan0123
33Nepal0101
34Pakistan0033
35Afghanistan0022
35Myanmar0022
37Syria0011
(nug)
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.0663 seconds (0.1#10.140)