Kaus Timnas Piala Eropa beracun

Kamis, 07 Juni 2012 - 17:06 WIB
Kaus Timnas Piala Eropa...
Kaus Timnas Piala Eropa beracun
A A A
Sindonews.com – Organisasi Konsumen Eropa (BEUC) melaporkan, banyak kaus resmi untuk Piala Eropa 2012 telah tercemar dengan timbal, nikel dan zat beracun lainnya. Bahan kimia yang terdapat dalam kaus Euro itu diketahui setelah pengujian terhadap semilan kaus turnamen resmi empat tahunan itu.

“Semua kaus yang ditemukan mengkhawatirkan karena tingkat bahan kimianya terlalu tinggi,” kata direktur BEUC Monique Goyens dalam sebuah pernyataan di AFP Kamis (7/6/2012).

Logam berat yang dimaksud ditemukan pada enam dari sembilan kaus yang diuji yakni Spanyol, Jerman, Ukraina, Rusia, Perancis dan Italia. Sedangkan kaus Portugal dan Belanda ditemukan berbahan nikel.

Dengan penggemar membayar hingga 90 euro atau setara dengan Rp 1 juta, untuk beberapa kaus paling tidak, Goyens berharap, produsen kaus-kaus timnas tersebut memerhatikan memiliki kualitas dan menghasilkan produk yang aman. “Hal ini bisa dijelaskan bahwa logam berat yang digunakan merupakan produk konsumen massal,” ungkapnya.

Pengujian dilakukan oleh anggota BEUC di Italia, Portugal dan Spanyol pada kaus dari Polandia, Spanyol, Jerman, Rusia, Ukraina, Italia, Perancis, Belanda dan Portugal. Bahkan kaus tuan rumah Polandia harus dilarang untuk dijual di toko-toko karena mengandung senyawa yang berbahaya karena dapat menjadi racun bagi sistem saraf.

Zat yang dimaksuud adalah Nonilfenol. Sebuah zat yang dapat berakibat buruk bagi sistem endokrin dan jika jika menjadi limbah-air dapat membahayakan lingkungan. Hal seupa ditemukan pula di kaus Spanyol dan Italia.

Namun, salah seorang juru bicara Uji kelompok konsumen Belgia, Jean-Philippe Ducart mengatakan hal itu tidak perlu untuk didramatisir. Mengacu pada jumlah yang ditemukan, Ducart mengatakan bahwa hal itu tidak benar. "Tidak ada yang ilegal pada kaus tersebut, meskipun perlu diberikan perhatian khusus jika digunakan oleh kalangan anak-anak,” jelas Ducart. (wbs)
(wbs)
Berita Terkait
Dualisme PSSI Tahun...
Dualisme PSSI Tahun 2012 Penyebab Timnas Indonesia Gagal Total di Piala AFF 2012
Kisah Greysia Polii:...
Kisah Greysia Polii: Skandal Olimpiade 2012, Pensiun, Tragedi, Emas Olimpiade 2020
Meluruskan Mitos Seputar...
Meluruskan Mitos Seputar Osteoporosis
Polemik Revisi PP 109/2012,...
Polemik Revisi PP 109/2012, Kemenkumham Dorong Libatkan Partisipasi Publik
Tangis Haru Citra Febrianti...
Tangis Haru Citra Febrianti Dapat Realokasi Medali Perak Olimpiade London 2012
Tiga Bulan Dibentuk,...
Tiga Bulan Dibentuk, Kinerja Tim Implementasi MoU Helshinki Dipertanyakan
Berita Terkini
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
5 menit yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
45 menit yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
1 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
2 jam yang lalu
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
2 jam yang lalu
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
3 jam yang lalu
Infografis
Danau Laguna Verde,...
Danau Laguna Verde, Danau Paling Beracun di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved