Morten Olsen membenci gol Varela

Kamis, 14 Juni 2012 - 04:54 WIB
Morten Olsen membenci...
Morten Olsen membenci gol Varela
A A A
Sindonews.com - Kekalahan Denmark dari Portugal 2-3 saat laga kedua Grup B Piala Eropa 2012 membuat Pelatih Denmark, Morten Olsen, kecewa. Bahkan, ia membenci gol Silvestre Varela di menit ke-87. Varela hanya butuh tiga menit untuk mengoyak jala Denmark setelah masuk menggantikan Raul Mireles di menit ke-84.

Meski sempat tertinggal dua gol, Denmark bangkit dan dua kreasi Nicklas Bendtner terakhir sepuluh menit sebelum waktu normal usai sukses menyamakan keadaan. Tapi, "Tim Dinamit" harus pulang dengan tangan kosong setelah pemain pengganti Silvestre Varela mencetak gol penentu kemenangan "Seleccao", tiga menit sebelum waktu normal selesai.

"Rasanya mengerikan harus kalah ketika waktu hampir berakhir, dan saya benci gol terakhir Portugal. Namun, saya tetap bangga dengan permainan kami dan juga cara kami berjuang bangkit di babak kedua," ucap Olsen dalam situs resmi UEFA, usai pertandingan Rabu (14/6/2012).

Meski demikian pelatih Marten Olsen, tetap memuji penampilan anak asuhnya terutama saat mampu bermain imbang 2-2 setelah teringgal 2-0 di babak pertama.

Kekalahan Denmark ini kemudian membuka asa bagi Portugal untuk melaju ke babak selanjutnya. Portugal dan Denmark kini sama-sama mengantongi tiga angka. Mereka masih berpeluang lolos jika berhasil meraih hasil positif dalam laga terakhir. Denmark akan menjamu Jerman sementara Portugal akan menghadapi Belanda.

''Kami menderita setelah pertandingan pertama, tetapi tiga poin berarti sekarang di tangan kami. Saya ingin para pemain siap menghadapi laga selanjutnya,’’pungkasnya.
(aww)
Berita Terkait
Inter, Noda Serie A...
Inter, Noda Serie A di Liga Champions
Gasak Kosovo, Spanyol...
Gasak Kosovo, Spanyol Geser Swedia di Grup B
Bungkam Dundalk, Arsenal...
Bungkam Dundalk, Arsenal Rajai Grup B dengan Sempurna
Klasemen Grup B Piala...
Klasemen Grup B Piala AFF 2022: Juara Grup, Vietnam Bentrok Indonesia di Semifinal
Jadwal Pertandingan...
Jadwal Pertandingan Grup A-D Liga Champions, Rabu (2/12/2020) dini hari WIB
Hasil Matchday 3 Grup...
Hasil Matchday 3 Grup A-D Liga Champions 2023-2024: MU Raih Kemenangan Perdana
Berita Terkini
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
3 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
3 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
4 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
5 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
5 jam yang lalu
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
6 jam yang lalu
Infografis
Jamal Musiala, Mesin...
Jamal Musiala, Mesin Gol Jerman Lahir dari Sepak Bola Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved