Di Polandia Shakira digoyang rumor

Sabtu, 16 Juni 2012 - 16:42 WIB
Di Polandia Shakira...
Di Polandia Shakira digoyang rumor
A A A
Sindonews.com - Penyanyi sekaligus penulis lagu asal Kolombia, Shakira, telah tiba di Polandia. Shakira turut hadir di Stadion PGE Arena saat Spanyol melawan Irlandia dalam lanjutan penyisihan Grup C Piala Eropa 2012. Tentu saja, kehadirannya ialah untuk memberi dukungan kepada sang pacar, Bek Spanyol Gerard Pique.

Keduanya memang pasangan yang telah berpacaran selama lebih dari setahun. Dikabarkan Daily Mail, mereka dikabarkan telah membeli sebuah rumah untuk ditinggali bersama. Kekasihnya yang merupakan pemain Barcelona diketahui telah membeli sebuah rumah berukuran besar di Esplugues de Llobregat, Barcelona.

Sejoli yang berusia sepuluh tahun lebih tua itu dipastikan akan segera mengisi rumah mewah tersebut. Tak hanya itu, hubungan keduanya sempat digosipkan dengan beberapa hal seperti perselingkuhan Pique dengan seorang supermodel bernama Bar Refaeli. Namun, rumor ini segera dibantah oleh Pique dan Shakira.

Lalu, hubungan selama satu tahun, Shakira dikabarkan tengah hamil. Lagi-lagi, perwakilan Shakira membantah laporan yang menyatakan hal tersebut. Pengacaranya, Antonio de la Rua, menyatakan bahwa penyanyi yang melejit lewat lagu Waka Waka tidak benar sudah hamil dua bulan. “Itu hanya desas-desus palsu,” tegasnya.
(wbs)
Berita Terkait
Kekecewaan Suporter...
Kekecewaan Suporter Usai Prancis Tersingkir dari Piala Eropa 2020
Daftar Negara dengan...
Daftar Negara dengan Suporter Terburuk di Euro 2024, Juaranya Tak Disangka
Mengapa Jumlah Penonton...
Mengapa Jumlah Penonton di Tiap Stadion Piala Eropa 2020 Berbeda-beda?
Timnas Inggris Terancam...
Timnas Inggris Terancam Tanpa Dukungan Suporter di Perempat Final
Suporter Kroasia Lempar...
Suporter Kroasia Lempar Botol Bir ke Lapangan di Laga Kontra Spanyol, Kenapa?
Jatuh dari Tribun Wembley,...
Jatuh dari Tribun Wembley, Suporter Kritis
Berita Terkini
Megawati Hangestri Absen,...
Megawati Hangestri Absen, Gresik Petrokimia Menang Perdana di Final Four Proliga 2025
7 jam yang lalu
Kenapa Errol Spence...
Kenapa Errol Spence Jr Jagokan Chris Eubank Jr dalam Duel Panas Lawan Conor Benn?
8 jam yang lalu
HUT ke-95 PSSI: Erick...
HUT ke-95 PSSI: Erick Thohir Ingin Cetak Sejarah Baru Sepak Bola Indonesia
8 jam yang lalu
Kejurnas Piala Ketua...
Kejurnas Piala Ketua Umum FORKI III Digelar Mei 2025
9 jam yang lalu
Marc Marquez Ancaman...
Marc Marquez Ancaman Nyata Francesco Bagnaia Jelang MotoGP Spanyol 2025
11 jam yang lalu
Apakah Timnas Indonesia...
Apakah Timnas Indonesia U-17 Diperkuat Pemain Naturalisasi Baru di Piala Dunia U-17 2025?
12 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved