Tiga tim tuan rumah raih kemenangan

Jum'at, 21 Desember 2012 - 06:52 WIB
Tiga tim tuan rumah...
Tiga tim tuan rumah raih kemenangan
A A A
Sindonews.com - Tiga pertandingan La Liga Spanyol digelar Jumat (21/12) dinihari tadi. Tiga tim tuan rumah yakni Real Sociedad, Espanyol, dan Rayo Vallecano meraih kemenangan.
Real Sociedad yang menghadapi Sevilla di Estadio Municipal de Anoeta sukses membungkan Sevilla dengan skor tipis 2-1. Dua gol Sociedad diciptakan oleh Carlos Vela dan Alberto De La Bella, sedangkan gol Sevilla dibuat oleh Gary Medel.
Dengan hasil ini, Sevilla turun dua tingkat ke posisi 13 dengan 19 poin. Sementara Sociedad naik ke peringkat tujuh dengan koleksi 25 poin.
Kemenangan juga diraih Espanyol atas tamunya, Deportivo La Coruna. Periquitos menang 2-0 lewat dua gol dari Simao dan Christian Stuani.
Dengan raihan tiga poin ini, untuk sementara membawa Espanyol keluar dari zona degradasi dengan menduduki posisi 16 dengan 15 poin. Sementara itu, Deportivo tetap menjadi juru kunci dengan 12 poin.
Sementara itu, Rayo Vallecano juga meraih tiga poin usai menaklukkan Levante dengan skor 3-0. Tri gol Vallecanos dipersembahkan oleh Nacho martinez, Piti, dan Franco Vazquez.
Dengan kemenangan ini, Piti dan kawan-kawan naik ke posisi delapan dengan 25 poin. Sementara Levante tetap tertahan di peringkat enam dengan 27 poin
(aww)
Berita Terkait
Real Madrid Kembali...
Real Madrid Kembali ke Santiago Bernabeu saat Menjamu Celta Vigo Pekan Ini
Griezmann Pilih Nomor...
Griezmann Pilih Nomor 8 Karena Kobe Bryant
Benzema Cedera, Luka...
Benzema Cedera, Luka Jovic Tebar Pesona di Laga Real Madrid vs Real Sociedad
Pesta Kemenangan Real...
Pesta Kemenangan Real Madrid Juara La Liga 2021/2022
Rumah Taruhan di Kostum,...
Rumah Taruhan di Kostum, 8 Tim La Liga Kena Imbas
Campuri Masalah Penjadwalan...
Campuri Masalah Penjadwalan Pertandingan, La Liga Berencana Tuntut RFEF
Berita Terkini
Mengapa Duel Islam Makhachev...
Mengapa Duel Islam Makhachev vs Belal Muhammad Tidak Akan Pernah Terjadi?
44 menit yang lalu
Venezia Lolos dari Jeratan...
Venezia Lolos dari Jeratan Degradasi Liga Italia? Jay Idzes: Kami Harus Percaya!
1 jam yang lalu
Rapat Anggota Tahunan...
Rapat Anggota Tahunan NOC Indonesia 2025, Raja Sapta Oktohari: Momen Perkuat Komitmen
2 jam yang lalu
Mitos Atau Fakta, Final...
Mitos Atau Fakta, Final Liga Champions di Kota Muenchen Lahirkan Juara Baru?
2 jam yang lalu
Siapa Petinju Terbaik...
Siapa Petinju Terbaik di Tahun 1920-an?
3 jam yang lalu
Nova Arianto Bangga...
Nova Arianto Bangga Berproses dengan Timnas Indonesia U-17
4 jam yang lalu
Infografis
Susu Kecoa Diklaim Peneliti...
Susu Kecoa Diklaim Peneliti Tiga Kali Lebih Bergizi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved