Raih rekor assist, Nash tak bangga

Rabu, 09 Januari 2013 - 15:51 WIB
Raih rekor assist, Nash...
Raih rekor assist, Nash tak bangga
A A A
Sindonews.com - Pemain Los Angeles Lakers Steve Nash mengaku, sulit untuk menerima prestasi dengan mencetak rekor assist dan membuatnya disejajarkan dengan legenda Lakers Magic Johnson. Ia mengaku berat menerima prestasi ini saat timnya sedang menghadapi rintangan besar saat kembali menelan kekalahan beruntunnya sebanyak empat kali.

Dalam pertandingan menghadapi Houston Rockets, Lakers harus mengakui kehebatan mereka dengan menyerah 125-112. Nash sendiri berhasil memberikan 10 assist dan melesakkan 10 poin. Point guard yang kini berusia 38 tahun tersebut, telah mencapai sejarah yang baik dalam karirnya di NBA. Pasalnya, dia telah mengoleksi 10 ribu assist selama Nash berlaga di NBA. Sedangkan, Johnson berhasil memberikan assist sebanyak 10.141 kali.

"Jika saya mengambil langkah mundur, mungkin saya akan menikmati prestasi ini. Tapi, sekarang berbeda ketika saya benar-benar sulit untuk merasakan kesuksesan itu," katanya seperti dilansir ESPN, Rabu (9/1/2013).

"Saya tidak ingin mendiskreditkan itu. Jadi, untuk musim ini, itu pasti akan menjadi tantangan terbesar bagi kami bisa mengubah hal ini. Tapi, yang terpenting bagaimana saya bisa membantu tim keluar dari keterpurukan untuk memenangkan satu pertandingan. Saya jelas berpikir akan mendapatkan waktu yang lebih baik," tutup Nash.
(akr)
Berita Terkait
Subaru XV 2.0i 2013,...
Subaru XV 2.0i 2013, SUV AWD Mewah dan Ganteng, Harga Anjlok
Keseruan NBA Cares di...
Keseruan NBA Cares di Jakarta, Grant Williams dan Marques Bolden Latih Siswa SDN Rawa Barat 05
Dualisme PSSI Tahun...
Dualisme PSSI Tahun 2012 Penyebab Timnas Indonesia Gagal Total di Piala AFF 2012
Kisah Greysia Polii:...
Kisah Greysia Polii: Skandal Olimpiade 2012, Pensiun, Tragedi, Emas Olimpiade 2020
Tekuk Clippers, Phoenix...
Tekuk Clippers, Phoenix Suns Juara Wilayah Barat
Giannis Antetokounmpo...
Giannis Antetokounmpo Bawa Bucks Menang di Markas Pacers
Berita Terkini
Bagaimana Jika Jaron...
Bagaimana Jika Jaron Ennis Kalah dari Eimantas Stanionis?
25 menit yang lalu
Korea Utara U-17 Sengaja...
Korea Utara U-17 Sengaja Jumpa Timnas Indonesia U-17 karena Ogah Lawan Korea Selatan U-17 di Perempat Final?
48 menit yang lalu
Profil Eimantas Stanionis,...
Profil Eimantas Stanionis, Peraih Emas Olimpiade yang Juara Tak Terkalahkan Kelas Welter WBA
1 jam yang lalu
Jaron Ennis vs Eimantas...
Jaron Ennis vs Eimantas Stanionis Juara Tak Terkalahkan vs Juara Tak Terkalahkan
2 jam yang lalu
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17: Adaptasi Lapangan Ujian Berat Garuda Muda!
2 jam yang lalu
Rafi Rasyiq Kobarkan...
Rafi Rasyiq Kobarkan Semangat Jelang Duel Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17
3 jam yang lalu
Infografis
Negara-negara Arab Dikecam...
Negara-negara Arab Dikecam karena Tak Berani Melawan Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved