Podolski selisih paham dengan Bierhoff

Selasa, 28 Mei 2013 - 09:02 WIB
Podolski selisih paham...
Podolski selisih paham dengan Bierhoff
A A A
Sindonews.com - Pernyataan Oliver Bierhoff yang menyebutkan bahwa Lukas Podolski tidak pantas berada di skuad die Mannschaft untuk menjalani pertandingan persahabatan menghadapi Ekuador dan Amerika Serikat. Ternyata mendapatkan tanggapan dari striker Arsenal tersebut. Ia mengaku tidak ingin terlalu memusingkan pendapat yang di keluarkan manajer umum Jerman tersebut.

"Itulah cara Mr Bierhoff mengeluarkan pendapatnya. Anda tidak perlu membicarakannya lagi, karena saya tidak peduli tentang komentarnya tersebut. Pasalnya, saya lebih tahu tentang kemampuan saya ketimbang dirinya," tegas Podolski menanggapi komentar Bierhoof seperti dilansir Goal.com, Selasa (28/5/2013).

Mendengar pernyataan yang disampaikan Podolski, Bierhoof kembali menanggapinya. Namun kali ini ia lebih mendinginkan suasana dan mengatakan, bahwa semua pemain harus menerima setiap kritikan yang datang. Sebab hal itu bisa meningkatkan permainan serta kepercayaan diri selanjutnya.

"Kata-kata yang saya keluarkan hanya untuk membangun. Seharusnya pemain bisa menerima kritikkan, karena itu merupakan fakta yang ada dalam diri Anda. Podolski sendiri bagi Jerman, adalah pemain yang sangat penting. Tetapi perkembangannya sejak tahun lalu hingga sekarang masih kurang memuaskan," tutup Bierhoff.
(nug)
Berita Terkait
Hasil EURO 2024: Langsung...
Hasil EURO 2024: Langsung Tancap Gas, Jerman Bantai Skotlandia 5-1
Hasil UEFA Nations League...
Hasil UEFA Nations League 2022/2023: Memalukan, Jerman Dibungkam Hungaria di Kandang
Jerman Tekuk Prancis...
Jerman Tekuk Prancis 2-1, Rudi Voeller Pantik Kekuatan Tim Panser
Hansi Flick Dipecat,...
Hansi Flick Dipecat, Rudi Voeller Pimpin Timnas Jerman Hadapi Prancis
Agen Tegaskan Juergen...
Agen Tegaskan Juergen Klopp Tetap di Liverpool: Dia Punya Kontrak Jangka Panjang
Setelah 69 Tahun, Belgia...
Setelah 69 Tahun, Belgia Kembali Cicipi Kemenangan atas Jerman
Berita Terkini
Scooter Prix 2025: Pertarungan...
Scooter Prix 2025: Pertarungan Skuter Makin Sengit dengan Total Hadiah Lebih dari Rp1 Miliar!
24 menit yang lalu
Cedera, Leo Rolly Mundur...
Cedera, Leo Rolly Mundur dari Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2025
1 jam yang lalu
Jonatan Christie Kapten...
Jonatan Christie Kapten Tim Indonesia di Piala Sudirman 2025, Gloria Emanuelle Widjaja Jadi Wakil
3 jam yang lalu
Siap Ngebut di Spanyol!...
Siap Ngebut di Spanyol! Jangan Lewatkan MotoGP Jerez 2025 Akhir Pekan Ini di VISION+
3 jam yang lalu
Daniel Dubois Ancam...
Daniel Dubois Ancam Pensiunkan Oleksandr Usyk: Aku Hancurkan Dia!
4 jam yang lalu
3 Pemain Timnas Uzbekistan...
3 Pemain Timnas Uzbekistan U-17 yang Layak Main di Eropa, Nomor 1 Striker Potensial
4 jam yang lalu
Infografis
10 Kota dengan Konsumsi...
10 Kota dengan Konsumsi Gorengan Tertinggi di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved