Lawan Moenchengladbach. debut Guardiola di Bundesliga

Jum'at, 21 Juni 2013 - 23:48 WIB
Lawan Moenchengladbach....
Lawan Moenchengladbach. debut Guardiola di Bundesliga
A A A
Sindonews.com - Pelatih anyar Bayern Munchen, Pep Guardiola akan memulai debutnya di Bundesliga dengan menghadapi Borussia Moenchengladbach.

Pada laga perdana Liga Jerman yang akan dimulai 9 Agustus 2013, The Bavarian akan bermain di Allianz Arena. Setelah itu, Arje Robben dkk akan berhadapan dengan Eintracht Frankfurt, Nuernberg, Freiburg, dan Hannover.

Sedangkan, runner-up, Borussia Dortmund mengawali musim depan melawan tim relatif mudah. Di pekan pertama mereka akan bertandang ke tim papan bawah musim lalu, Augsburg.

Sementara itu Derby Der Klaasiker antara Bayern dan Dortmund akan berlangsung di pekan ke-13. Tim asuhan Juergen Klopp akan bertindak sebagai tuan rumah terlebih dahulu.

Pekan 1

Bayern Muenchen - Borussia Moenchengladbach
Schalke 04 - Hamburger SV
Bayer Leverkusen - Freiburg
Hannover 96 - VfL Wolfsburg
Hoffenheim - FC Nuernberg
Mainz 05 - VfB Stuttgart
Augsburg - Borussia Dortmund
Eintracht Braunschweig - Werder Bremen
Hertha BSC - Eintracht Frankfurt

Pekan 2

Borussia Dortmund - Eintracht Braunschweig
Borussia Moenchengladbach - Hannover 96
VfB Stuttgart - Bayer Leverkusen
VfL Wolfsburg - Schalke 04
Werder Bremen - FC Augsburg
FC Nuernberg - Hertha BSC
Freiburg - Mainz 05
Hamburger SV - Hoffenheim
Eintracht Frankfurt - Bayern Muenchen

Pekan 3

Borussia Dortmund - Werder Bremen
Bayern Muenchen - FC Nuernberg
Bayer Leverkusen - Borussia Moenchengladbach
Hannover 96 - Schalke 04
Hoffenheim - Freiburg
Mainz 05 - VfL Wolfsburg
Augsburg - VfB Stuttgart
Eintracht Braunschweig - Eintracht Frankfurt
Hertha BSC - Hamburger SV

Pekan 4

Schalke 04 - Bayer Leverkusen
Borussia Moenchengladbach - Werder Bremen
VfB Stuttgart - Hoffenheim
Hannover 96 - Mainz 05
VfL Wolfsburg - Hertha BSC
FC Nuernberg - Augsburg
Freiburg - Bayern Muenchen
Hamburger SV - Eintracht Braunschweig
Eintracht Frankfurt - Borussia Dortmund

Pekan 5

Borussia Dortmund - Hamburger SV
Bayern Muenchen - Hannover 96
Bayer Leverkusen- VfL Wolfsburg
Werder Bremen - Eintracht Frankfurt
Hoffenheim - Borussia Moenchengladbach
Mainz 05 - Schalke 04
Augsburg - Freiburg
Eintracht Braunschweig - FC Nuernberg
Hertha BSC - VfB Stuttgart
(dka)
Berita Terkait
Liga Jerman: 10 Positif...
Liga Jerman: 10 Positif Virus Corona dari 1.700 Tes di 36 Klub
Daftar Lengkap Nomor...
Daftar Lengkap Nomor Punggung Pemain Vfb Stuttgart 2023/2024
Lumat Augsburg, Bayer...
Lumat Augsburg, Bayer Leverkusen Juara Bundesliga 2023/2024 Tanpa Terkalahkan
Bundesliga Selamatkan...
Bundesliga Selamatkan Satu Abad Sejarah Jerman
Kanselir Jerman Restui...
Kanselir Jerman Restui Bundesliga Kembali Bergulir
Jejak Sejarah Bayer...
Jejak Sejarah Bayer Leverkusen di Panggung Juara Bundesliga 2023/2024
Berita Terkini
Chris Eubank Jr Tabrak...
Chris Eubank Jr Tabrak Klausul Rehidrasi, Kena Denda Rp16,9 Miliar? Carl Frampton: Itu Menyakitinya!
46 menit yang lalu
Eks Timnas Indonesia...
Eks Timnas Indonesia Apresiasi PB POBSI Usai Datangkan Fedor Gorst: Semoga Lahir Atlet Kelas Dunia
1 jam yang lalu
Berapa Ukuran Standar...
Berapa Ukuran Standar Lapangan Minifootball?
2 jam yang lalu
Oleksandr Usyk vs Daniel...
Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Jilid 2 Pertarungan Juara Tak Terbantahkan
5 jam yang lalu
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
6 jam yang lalu
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
11 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved