Angkat besi bidik dua emas

Senin, 26 Agustus 2013 - 17:49 WIB
Angkat besi bidik dua...
Angkat besi bidik dua emas
A A A
Sindonews.com - Cabang angkat besi Indonesia mengincar dua medali pada Islamic Solidarity Games (ISG) di Palembang 22 September- 1 Oktober 2013.

Untuk mewujudkan target itu Pengurus Besar (PB) PABBSI akan menurunkan seluruh atlet andalannya yang berjumlah 15 orang.

"Kita akan targetkan 2 medali di ISG. Dua medali itu bisa didapat baik di sektor putra dan putri. Putra 8 kelas Putri 7 kelas, full tim," ujar Sori Enda Nasution selaku Ketua Cabang Angkat Besi Indonesia saat ditemui di Senayan dalam sesi latihan, Senin (26/8/2013).

Sori menambahkan, angkat besi harus tetap memiliki target meski menganggap, ISG hanya sebagai ajang perantara untuk persiapan SEA Games.

Dia pun mengaku masih akan mengandalkan lifter nasional Eko Yuli Irawan untuk memperoleh medali di sektor putra. Sedang untuk sektor putri, diakui Sori para tiap atlet putri masih memiliki peluang yang sama untuk menyumbang medali.

Di lain sisi, Sori mengungkapkan ada beberapa negara yang bagus dalam angkat besi akan turun di ISG.

"Di ISG paling diwaspadai negara-negara arab di nomor 85 itu untuk kelas atas. Sedang di kelas bawah itu ada Turki," tutupnya.
(irc)
Berita Terkait
Terbentur Jadwal Olimpiade,...
Terbentur Jadwal Olimpiade, Islamic Solidarity Games Akhirnya Ditunda
Atlet Indonesia Sabet...
Atlet Indonesia Sabet 13 Medali Emas di Islamic Solidarity Games
Islamic Solidarity Games...
Islamic Solidarity Games 2021: Rizki Juniansyah Sumbang 3 Emas dari Angkat Besi
Subaru XV 2.0i 2013,...
Subaru XV 2.0i 2013, SUV AWD Mewah dan Ganteng, Harga Anjlok
15 Tahun Mangkrak, DPR...
15 Tahun Mangkrak, DPR Desak Pemko Medan Serius Bangun Islamic Center
Sambut Ultah ke-34,...
Sambut Ultah ke-34, Arema FC Luncurkan Logo dan Slogan Bertema Solidarity
Berita Terkini
Biodata dan Agama Frank...
Biodata dan Agama Frank Sanchez: Monster Tinju Kuba Calon Penakluk Daniel Dubois
19 menit yang lalu
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
1 jam yang lalu
Perjalanan Panjang Timnas...
Perjalanan Panjang Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia 2026: Sandy Walsh Ungkap Peran Krusial Suporter
2 jam yang lalu
Profil Asilbek Aliev:...
Profil Asilbek Aliev: Mesin Gol Uzbekistan U-17 dan Top Skor Piala Asia U-17 2025
3 jam yang lalu
Siasat Saul Canelo Alvarez...
Siasat Saul Canelo Alvarez Mainkan Kartu Truf demi Bertarung dengan Jake Paul
4 jam yang lalu
Jadwal Final Piala Asia...
Jadwal Final Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Uzbekistan
4 jam yang lalu
Infografis
Harga Emas Menggila,...
Harga Emas Menggila, Kini Tembus Rp1,9 Juta Per Gram
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved