Insigne: Terima kasih Prandelli

Sabtu, 07 September 2013 - 20:10 WIB
Insigne: Terima kasih...
Insigne: Terima kasih Prandelli
A A A
Sindonews.com - Bintang muda tim nasional Italia, Lorenzo Insigne mengungkapkan rasa terima kasihnya atas kesempatan debut sebagai pemain utama di tim nasional senior Italia kepada pelatih tim, Cesare Prandelli. Isigne membuat debut pemain utamanya saat Italia melawan Bulgaria dalam kualifikasi Piala Dunia zona Eropa, Sabtu (7/9/2013) dini hari WIB.

"Bermain bagi Napoli, kota tempat saya tumbuh adalah sesuatu yang luar biasa. Begitu juga dengan tim nasional. Terima kasih kepada pelatih atas kesempatan ini,"ujar Insigne seperti dikutip sportsmole.

Pemain berusia 22 tahun itu menambahkan, dirinya selalu berusaha yang terbaik untuk terus memenuhi keinginan pelatih.

"Apa yang pelatih minta, saya coba untuk memenuhinya. Mereka tahu apa yang bisa saya lakukan dan membantu saya. Sementara saya selalu mencoba mengeluarkan kemampuan terbaik saat menyerang maupun bertahan," tutupnya.
(irc)
Berita Terkait
Derby Milan yang Bikin...
Derby Milan yang Bikin Roberto Mancini Cemas
UEFA Nations League...
UEFA Nations League 2022/2023: Tak Menang 5 Laga Beruntun Inggris Terdegradasi ke Liga B
Susunan Pemain Timnas...
Susunan Pemain Timnas Italia vs Spanyol
Cedera Lutut Nicolo...
Cedera Lutut Nicolo Zaniolo Bikin Bos Italia Cemas
Roberto Mancini, sang...
Roberto Mancini, sang Penakluk Kutukan Timnas Italia
Legenda Timnas Italia...
Legenda Timnas Italia Paolo Rossi Tutup Usia
Berita Terkini
Hasil Tinju Dunia: Josh...
Hasil Tinju Dunia: Josh Warrington Menang Angka Mutlak atas Asad Asif Khan
1 jam yang lalu
Jadwal Arab Saudi vs...
Jadwal Arab Saudi vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Jadwal Drawing Piala...
Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Indonesia Bersiap Jadi Tuan Rumah
2 jam yang lalu
Megawati Hangestri Absen,...
Megawati Hangestri Absen, Gresik Petrokimia Menang Perdana di Final Four Proliga 2025
11 jam yang lalu
Kenapa Errol Spence...
Kenapa Errol Spence Jr Jagokan Chris Eubank Jr dalam Duel Panas Lawan Conor Benn?
13 jam yang lalu
HUT ke-95 PSSI: Erick...
HUT ke-95 PSSI: Erick Thohir Ingin Cetak Sejarah Baru Sepak Bola Indonesia
13 jam yang lalu
Infografis
PM Israel Netanyahu...
PM Israel Netanyahu Tak Terima Dicap Penjahat Perang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved