Adik Tyson kembali bertarung

Selasa, 24 September 2013 - 15:48 WIB
Adik Tyson kembali bertarung
Adik Tyson kembali bertarung
A A A
Sindonews.com - Ketika petinju kelas berat tak terkalahkan Inggris, Tyson Fury, gagal bertanding pada akhir pekan ini, setelah lawannya, David Haye, mengalami cedera, adik sepupu Tyson, Hughie Fury justru akan melakukan penampilan di York Hall, Bethnal Green, London, Inggris.

Hughie, yang juga terjun di kelas berat, akan tampil di acara Miranda Carters 'Sunday Rumble', Minggu (29/9) sore waktu setempat. Petinju berusia 19 tahun itu akan berhadapan dengan petinju Republik Ceko, Radek Linka.

Dalam laga tersebut, Hughie memiliki ambisi untuk terus memperpanjang catatan manisnya. Sejak melakukan debut profesional pada 22 Maret lalu, Hughie belum pernah tersentuh kekalahan dalam sembilan kali pertarungan.

Pada penampilan terakhirnya, dua minggu lalu, Hughie meraih kemenangan atas Shane McPhilbin, yang tidak dapat melanjutkan pertarungan, setelah mengalami cedera bahu di ronde pertama. Kini, Hughie mencoba untuk meraih kemenangan kesepuluhnya secara beruntun.
(nug)
Berita Terkait
Mike Tyson Gagal Menumbangkan...
Mike Tyson Gagal Menumbangkan Roy Jones Jr. Dalam Duel Eksebisi
Hari Ini vs 25 Tahun...
Hari Ini vs 25 Tahun Lalu: Petinju Kelas Berat Mana Lebih Unggul?
4 Pertarungan Raksasa...
4 Pertarungan Raksasa Kelas Berat Inggris, No 1 Guncang Tinju Kelas Berat
Ada Monster Rusia, 10...
Ada Monster Rusia, 10 Juara Kelas Berat Terberat Sepanjang Masa
12 Petinju Kelas Berat...
12 Petinju Kelas Berat dengan Pukulan Terkeras Sepanjang Masa
Joshua Vs Usyk, Duel...
Joshua Vs Usyk, Duel Penentu Raja Tinju Kelas Berat
Berita Terkini
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
5 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
6 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
6 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
7 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
8 jam yang lalu
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
8 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Kembali...
Donald Trump Kembali Memperpanjang Batas Waktu Penjualan TikTok
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved