Tampil cemerlang, Real Madrid naikkan gaji Lopez

Jum'at, 01 November 2013 - 11:16 WIB
Tampil cemerlang, Real...
Tampil cemerlang, Real Madrid naikkan gaji Lopez
A A A
Sindonews.com - Penampilan cemerlang Diego Lopez sejak musim lalu membuat manajemen Real Madrid memutuskan untuk memperpanjang kontrak kiper yang dibeli dari Sevilla itu. Bahkan, El Real menaikkan gaji penjaga gawang berusia 31 tahun itu hingga 4,5 juta euro (setara Rp67 miliar).
Seperti dikutip Marca, kontrak Lopez diperpanjang hingga empat tahun ke depan. Ia akan berusia 35 tahun saat kontraknya bersama Madrid berakhir pada akhir musim 2016/2017.
Perpanjangan kontrak Lopez berjalan dengan lancar. Pemilik nama lengkap Diego López Rodríguez itu berhak mendapatkan gaji yang lebih besar. Madrid memutuskan untuk menaikkan gaji kiper yang memiliki satu caps bersama timnas Spanyol itu dua kali lipat menjadi 4,5 juta euro per musim.
Manajemen Madrid sepertinya sangat puas dengan kinerja Lopez. Eks kiper Villarreal itu diboyong Jose Mourinho pertengahan musim lalu untuk menggantikan peran Iker Casillas yang cedera.
Pulihnya Casillas tidak membuat posisi Lopez sebagai kiper utama Los Merengues tidak tergantikan. Musim ini, pelatih Carlo Ancelotti mempercayakan Lopez sebagai kiper nomor satu Madrid di La Liga. Sedangkan Liga Champions menjadi milik Casillas.
Pihak Madrid sendiri belum mengumumkan secara resmi mengenai perpanjangan kontrak Lopez. Marca meyakini pihak El Real baru akan mengumumkannya pada akhir musim.
(dka)
Berita Terkait
Bienvenidos al Real...
Bienvenidos al Real Madrid, Don Carlo
Real Madrid Perpanjang...
Real Madrid Perpanjang Kontrak Karim Benzema Sampai Tahun 2023
Real Madrid Menang 2-0...
Real Madrid Menang 2-0 Atas Osasuna
Begini Ekspresi Pemain...
Begini Ekspresi Pemain Real Madrid Usai Gagal Juarai La Liga 2020/2021
Madrid Buntuti Atletico...
Madrid Buntuti Atletico di Pucuk Pimpinan La Liga
Girona vs Real Madrid,...
Girona vs Real Madrid, Los Blancos Pesta Gol!
Berita Terkini
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
7 menit yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
3 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
7 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
8 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
8 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
9 jam yang lalu
Infografis
Ini Kisaran Gaji Rektor...
Ini Kisaran Gaji Rektor di Perguruan Tinggi Negeri
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved