Drogba ngebet bermain di Piala Dunia

Minggu, 17 November 2013 - 22:47 WIB
Drogba ngebet bermain...
Drogba ngebet bermain di Piala Dunia
A A A
Sindonews.com - Penyerang Galatasaray, Didier Drogba berharap Pantai Gading akan mendapatkan keberuntungan di Brasil mendatang usai berhasil memastikan tempat di Piala Dunia 2014 usai bermain imbang 1-1 atas Senegal pada leg kedua babak play-off kualifikasi. Setelah menang 3-1 di leg pertama, Pantai Gading untuk ketiga kalinya ambil bagian di turnamen terbesar empat tahunan itu.

Unggul agregat 4-2, membawa Drogba berlaga di Brasil 2014, mendatang. Drogba telah mencetak tiga gol selama babak kualifikasi untuk negaranya termasuk di leg pertama melawan Senegal. Pada tahun 2006, Pantai Gading finish di posisi ketiga di fase grup di belakang Argentina dan Belanda, sementara empat tahun kemudian mereka tersisih dari grup saat tergabung bersama Brasil dan Portugal.

Namun, penyerang Galatasaray Drogba berharap mereka dapat meningkatkan kinerja mereka pada perhelatan Piala Dunia kali ini. "Saya bangga menjadi bagian dari sebuah tim dari sebuah negara kecil yang telah memenuhi syarat untuk Piala Dunia untuk ketiga kali berturut-turut," terang Drogba seperti dilansir Soccerway, Minggu (17/11/2013).

"Kami ingin melakukan sesuatu yang istimewa di Piala Dunia nanti. Dua turnamen belakangan sangat sulit. Di Brazil, kami berharap untuk memiliki kesempatan lebih besar untuk setidaknya lolos dari putaran pertama," tutupnya.
(akr)
Berita Terkait
Daftar Lengkap Juara...
Daftar Lengkap Juara Piala Afrika: Pantai Gading Gelar Ketiga!
Hasil Prancis vs Pantai...
Hasil Prancis vs Pantai Gading: Gol Telat Tchouameni Selamatkan Les Bleus
Brasil U-23 Ditahan...
Brasil U-23 Ditahan Pantai Gading
Hasil Piala Afrika 2021:...
Hasil Piala Afrika 2021: Pantai Gading Juara Grup usai Hajar Aljazair
Kerja keras Singkirkan...
Kerja keras Singkirkan Pantai Gading, Spanyol Amankan Tiket 4 Besar
Drogba Bertarung di...
Drogba Bertarung di Pemilihan Presiden Sepak Bola Pantai Gading
Berita Terkini
2 Kali Mandatory WBA...
2 Kali Mandatory WBA Membunuh Harapan Jaron Ennis Unifikasi Gelar Kelas Welter
1 jam yang lalu
Profil Dean Zandbergen,...
Profil Dean Zandbergen, Penyerang Belanda Keturunan Depok yang Mengaku Dikontak PSSI
1 jam yang lalu
Jaron Ennis Juara Super,...
Jaron Ennis Juara Super, Ryan Garcia vs Rolly Romero Berebut Sabuk Juara WBA Reguler
2 jam yang lalu
Kontrak Duel Chris Eubank...
Kontrak Duel Chris Eubank Jr vs Conor Benn Bocor ke Publik, Nilainya Mencapai Rp360 Miliar!
2 jam yang lalu
Meski Moncongbulo FC...
Meski Moncongbulo FC Mundur, FFI: Futsal Nation Cup 2025 Tetap Sesuai Jadwal
12 jam yang lalu
4 Pemain Timnas Indonesia...
4 Pemain Timnas Indonesia yang Cedera saat Membela Klubnya
14 jam yang lalu
Infografis
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved