Peringatan Putin buat kaum gay
A
A
A
Sindonews.com - Presiden Rusia Vladimir Putin sedikit melunak akan sikapnya kepada kaum gay. Dia mengatakan akan menyambut orang-orang gay ke negaranya untuk Olimpiade Musim Dingin mendatang, tetapi memperingatkan mereka untuk tidak mengganggu anak-anak.
Hal itu disampaikan Putin selama pertemuan dengan para relawan untuk Olimpiade Sochi, yang akan dimulai bulan depan.
"Kami tidak memiliki larangan hubungan seksual non-tradisional. Kami memiliki larangan propaganda homoseksualitas dan pedofilia,”ujar Putin dilansir Guardian, Sabtu (18/1).
"Saya ingin menggarisbawahi ini: propaganda kalangan anak-anak. Ini adalah hal yang benar-benar berbeda - larangan sesuatu atau larangan propaganda mengenai hal itu.”
"Kami tidak melarang apa-apa dan tidak ada yang sedang menyambar dari jalanan, dan tidak ada hukuman untuk hubungan seperti itu. Anda dapat merasa santai dan tenang [di Rusia], tetapi jangan ganggu anak-anak."
Menurut hukum Rusia yang mulai berlaku tahun lalu, gay tidak bisa mengekspresikan pandangan mereka tentang homoseksualitas kepada siapa pun di bawah umur.
Hal itu disampaikan Putin selama pertemuan dengan para relawan untuk Olimpiade Sochi, yang akan dimulai bulan depan.
"Kami tidak memiliki larangan hubungan seksual non-tradisional. Kami memiliki larangan propaganda homoseksualitas dan pedofilia,”ujar Putin dilansir Guardian, Sabtu (18/1).
"Saya ingin menggarisbawahi ini: propaganda kalangan anak-anak. Ini adalah hal yang benar-benar berbeda - larangan sesuatu atau larangan propaganda mengenai hal itu.”
"Kami tidak melarang apa-apa dan tidak ada yang sedang menyambar dari jalanan, dan tidak ada hukuman untuk hubungan seperti itu. Anda dapat merasa santai dan tenang [di Rusia], tetapi jangan ganggu anak-anak."
Menurut hukum Rusia yang mulai berlaku tahun lalu, gay tidak bisa mengekspresikan pandangan mereka tentang homoseksualitas kepada siapa pun di bawah umur.
(irc)