Ini alasan Essien pindah ke Milan

Sabtu, 25 Januari 2014 - 06:15 WIB
Ini alasan Essien pindah...
Ini alasan Essien pindah ke Milan
A A A
Sindonews.com - Michael Essien memberikan pernyataan kepada medis usai resmi pindah ke AC Milan dari Chelsea. Pemain timnas Ghana itu pindah karena ada sosok Clarence Seedorf yang kini menjadi pelatih Milan.

Eks pemain Real Madrid itu tiba di bandara Malpensa pada pukul 19.00 waktu setempat. Ketika diwawancarai Milan Channel, pemain berusia 31 tahun itu berjanji akan memberikan yang terbaik bagi klub barunya itu.

"Saya akan berikan yang terbaik buat Milan. Seedorf? Saya berbicara dengannya dua hari yang lalu," ujar Essien sembari memakai scarf merah dan hitam.

"Saya memutuskan bergabung dengan Milan karena Seedorf. Dia orang yang hebat dan saya berharap dia akan menjadi pelatih yang hebat. Saya tidak sabar bermain untuk Milan. Kaka dan Balotelli adalah pemain hebat," tambahnya.

Rossoneri menggaet Essien dengan gratis. Selain itu, Milan memberikan kontrak satu setengah dengan demikian Essien akan berada di San Siro hingga Juni 2015.
(dka)
Berita Terkait
AC Milan Umumkan Sang...
AC Milan Umumkan Sang CEO Klub Ivan Gazidis Menderita Kanker Tenggorokan
Inter Milan Raih Tiket...
Inter Milan Raih Tiket Semifinal Coppa Italia Usai Singkirkan AC Milan
Derby della Madonnina:...
Derby della Madonnina: AC Milan Menang Dramatis 2-1 atas Inter Milan
AC Milan Permalukan...
AC Milan Permalukan Frosinone 3-2
Hasil Coppa Italia,...
Hasil Coppa Italia, AC Milan vs Lazio: Rossoneri Bombardir Gawang Si Elang 4-0
Dikalahkan Rennes 2-3,...
Dikalahkan Rennes 2-3, AC Milan Tetap ke 16 Besar Liga Europa
Berita Terkini
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
57 menit yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
4 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
8 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
9 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
9 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
10 jam yang lalu
Infografis
Jerman Kehabisan Senjata...
Jerman Kehabisan Senjata untuk Dipasok ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved