Karena istri, Federer urung tampil

Selasa, 06 Mei 2014 - 20:08 WIB
Karena istri, Federer...
Karena istri, Federer urung tampil
A A A
Sindonews.com - Para penggemar Roger Federer harus memendam kekecewaan. Pasalnya, petenis yang ditunggu penampilannya urung tampil di turnamen Madrid Terbuka 2014. Loh, kenapa ?

Ternyata Federer lebih memilih menemani sang istri, Mirka yang akan melahirkan anak ketiga mereka. "Saya meminta maaf kepada penggemar dan berharap bisa kembali tahun depan,"ujarnya seperti dikutip AFP, Selasa (6/5).

Federer menjadi petenis papan atas kedua yang tidak bisa tampil. Sebelumnya Novak Djokovic juga menyatakan mundur setelah mengalami cedera pergelangan tangan.

Dalam halaman facebook-nya, Federer menulis jika dirinya akan bersama istrinya beberapa pekan. "Saya akan menyenangkan keluarga saya."
(bbk)
Berita Terkait
Turnamen Tenis Sangat...
Turnamen Tenis Sangat Berarti bagi Pecinta Tenis
Bareng Miyu Kato, Aldila...
Bareng Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Juara di Thailand Open 2024
Ratusan Petenis Ikuti...
Ratusan Petenis Ikuti Turnamen Tenis ITF Widjojo Soejono
Turnamen Tenis PERTI...
Turnamen Tenis PERTI 2024: ASTA UI Juara, Penantian 16 Tahun Berakhir
Club TSG dari Metland...
Club TSG dari Metland Juarai Tournamen Tenis STC III
Kejurnas VIII BAVETI...
Kejurnas VIII BAVETI Digelar di Semarang dengan Total Hadiah Rp110 Juta
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
6 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
9 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
9 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
10 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
11 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
12 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved