Maung Bandung Ikat Pemain Jepang

Selasa, 27 Mei 2014 - 13:58 WIB
Maung Bandung Ikat Pemain...
Maung Bandung Ikat Pemain Jepang
A A A
BANDUNG - Demi menggapai target lolos ke babak delapan besar, Persib Bandung mulai menambah amunisi. Seorang penggawa berpaspor Jepang langsung didaratkan ke Kota Kembang.

Atsushi, pemain 28 tahun asal negeri samurai (Jepang) ini disiapkan untuk mengikuti trial bersama Ferdinand Sinaga dan kawan-kawan mulai sore ini, Selasa (27/5).

"Memang rencana itu (menambah pemain), ini salah satunya yang kita mau lihat. Karena dia datang sendiri jadi kita mau lihat," ujar Pelatih Persib, Djadjang Nurdjaman.

Menurut Djadjang sebelum datang ke Indonesia Atsushi bermain untuk salah satu klub di India. Selain itu dia pernah tampil di Thai League.

"Dia datang mau tes, dia terakhir main di India. Tiga tahun terakhir dia main di Jepang, Thailand dan India," ujar pelatih yang akrab disapa Djanur ini.

Meski begitu Djanur tidak menampik masih ada pemain lain yang dia tunggu selain Atsushi.

"Ya kemudian kita masih nego sama pemain yang dari Australia, yang sekarang main di Yunani," jelasnya.
(wbs)
Berita Terkait
Bobotoh Gelar Konvoi...
Bobotoh Gelar Konvoi Keliling Kota Bandung Usai Persib Raih Gelar Juara Liga 1
Persib Bandung Keok...
Persib Bandung Keok Dibungkam Barito Putera
Doa Kapten Persib Jelang...
Doa Kapten Persib Jelang Bulan Suci Ramadan
Pelatih Persib U-16...
Pelatih Persib U-16 Sebut Latihan Saat Berpuasa Bagus bagi Pemain
Kisah Mantan Pemain...
Kisah Mantan Pemain Persib Bergabung dengan Real Madrid
Hasil Liga 1 2022/2023:...
Hasil Liga 1 2022/2023: Bungkam Persita, Persib Lanjutkan Tren Kemenangan
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
16 menit yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
3 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
3 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
4 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
5 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
6 jam yang lalu
Infografis
3 Calon Pemain Naturalisasi...
3 Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Berdarah Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved