Diego Lopez Tepis Rumor Mendekat ke Napoli

Sabtu, 31 Mei 2014 - 10:13 WIB
Diego Lopez Tepis Rumor...
Diego Lopez Tepis Rumor Mendekat ke Napoli
A A A
MADRID - Penjaga gawang Real Madrid, Diego Lopez dikabarkan bakal meninggalkan Santiago Bernabeu -kandang Madrid- pada bursa transfer musim panas ini, dan Napoli menjadi klub terdepan untuk mendapatkan jasa Lopez. Namun dengan tegas, Manuel Garcia Quilon selaku agen dari Lopez mengatakan kliennya tidak akan pergi kemanapun.

Tidak jelasnya masa depan Pepe Reina yang selama ini menjaga gawang Napoli, mengingat statusnya hanya pinjaman dari Liverpool. Reina sempat dikabarkan bakal merapat ke Barca, namun setelah klub asal Catalan itu mendatang kiper muda Jerman, Marc-André ter Stegen. Maka penjaga gawang asal Spanyol itu kabarnya bakal kembali ke Anfield -kandang Liverpool-.

Sementara itu Lopez yang telah mengoleksi 37 caps bersama Madrid di semua kompetisi, musim lalu menjadi favorit untuk menggantikan posisi Reina. Lopez sendiri masih mempunyai kontrak tiga tahun tersisa bersama El Real -julukan Madrid-, dan Garcia menegaskan Lopez belum ingin meninggalkan Bernabeu.

"Saya terkejut mendengar spekulasi kepindahan Lopez, apa yang mereka katakan tidak ada dasarnya. Diego Lopez tidak akan tinggalkan Real Madrid, dan juag ia belum mengutarakan niat bakal hengkang. Ini merupakan tujuan pemain dan keluarganya," ucap Garcia seperti dilansir Sky Sports, Sabtu (31/5).
(akr)
Berita Terkait
Bienvenidos al Real...
Bienvenidos al Real Madrid, Don Carlo
Real Madrid Perpanjang...
Real Madrid Perpanjang Kontrak Karim Benzema Sampai Tahun 2023
Real Madrid Menang 2-0...
Real Madrid Menang 2-0 Atas Osasuna
Begini Ekspresi Pemain...
Begini Ekspresi Pemain Real Madrid Usai Gagal Juarai La Liga 2020/2021
Madrid Buntuti Atletico...
Madrid Buntuti Atletico di Pucuk Pimpinan La Liga
Girona vs Real Madrid,...
Girona vs Real Madrid, Los Blancos Pesta Gol!
Berita Terkini
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
2 menit yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
3 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
7 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
8 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
8 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
9 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved