Pekerman Puas Dengan Kinerja Pemain

Minggu, 15 Juni 2014 - 04:28 WIB
Pekerman Puas Dengan...
Pekerman Puas Dengan Kinerja Pemain
A A A
BELO HORIZONTE - Pelatih Kolombia Jose Pekerman merasa puas dapat membuka kemenangan di laga pertama Grup C atas Yunani dengan skor 3-0.

Pekerman mengaku salut dengan mental para pemainnya saat tampil di event empat tahunan ini. Padahal jika berkaca sebelumnya, Kolombia tak pernah bermain di Piala Dunia sejak 2002 lalu.

Sehingga, tambah dia, ini adalah sebuah kepuasan tersendiri. "Kemenangan ini merupakan debut yang baik dengan pemain yang belum pernah bermain di Piala Dunia. Ini adalah kepuasan besar," ungkap Pekerman dikutip SportsMole, Minggu (15/6).

"Ini adalah bagaimana kami merencanakan pertandingan ini. Meskipun ada beberapa hal yang terwujud dan tidak, tapi kami sangat berkonsentrasi dan menunjukkan bahwa kita di sini untuk memainkan Piala Dunia dengan permainan yang baik," tandasnya.

Kolombia kembali beraksi pada pekan depan saat menghadapi Pantai Gading.
===
(wbs)
Berita Terkait
Hasil Copa America:...
Hasil Copa America: Kolombia Juara Grup usai Pupus Kemenangan Brasil
Cantik Merona, Suporter...
Cantik Merona, Suporter Kolombia Bikin Semangat Membara
Copa America 2024, Kolombia...
Copa America 2024, Kolombia Tekuk Paraguay 2-1
Gagal Juara Copa America...
Gagal Juara Copa America 2024, Kolombia Beri Perlawanan Sengit ke Argentina
Argentina Back-to-Back...
Argentina Back-to-Back Juara Copa America, Ikuti Jejak Brasil dan Chile
Hasil Drawing Copa America...
Hasil Drawing Copa America 2024: Argentina di Grup A, Brasil Ditantang Kolombia dan Paraguay
Berita Terkini
PBSI Tunjuk Indra Wijaya...
PBSI Tunjuk Indra Wijaya Jadi Pelatih Baru Tunggal Putra, Bagaimana Posisi Mulyo Handoyo?
8 jam yang lalu
2 Pasangan Ganda Campuran...
2 Pasangan Ganda Campuran Indonesia Jungkalkan Unggulan di Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2025
9 jam yang lalu
Daud Yordan Batal Duel,...
Daud Yordan Batal Duel, George Kambosos Tantang Juara IBF Richardson Hitchins
9 jam yang lalu
PSSI Kerja Sama dengan...
PSSI Kerja Sama dengan Konami, Timnas Indonesia Akhirnya Punya Lisensi di eFootball
10 jam yang lalu
Kapan Piala Dunia U-17...
Kapan Piala Dunia U-17 2025 Digelar dan di Negara Mana?
10 jam yang lalu
3 Metode Latihan Nova...
3 Metode Latihan Nova Arianto yang Sukses Loloskan Timnas Indonesia U-17 ke Piala Dunia u-17 2025
13 jam yang lalu
Infografis
3 Calon Pemain Naturalisasi...
3 Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Berdarah Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved