Google Bikin Edisi Khusus Belanda versus Chile

Senin, 23 Juni 2014 - 20:50 WIB
Google Bikin Edisi Khusus...
Google Bikin Edisi Khusus Belanda versus Chile
A A A
NEW YORK - Google, mesin pencari berbasis internet kembali menunjukkan keikutsertaannya dalam semarak Piala Dunia 2014. Kali ini, perusahaan yang berbasis di Amerika Serikat itu membuat Doodle bertema laga akhir di Grup B antara Belanda versus Chile.

Dikutip dari NDTV, Senin (23/6), Doodle tersebut dibuat dengan tema menyaksikan pertandingan. Ikon huruf G-o-o-g-l-e yang dibuat bergerak tampak sedang menyaksikan sebuah pertandingan.

Uniknya, dalam pertandingan tersebut, digambarkan pertandingan antara Belanda versus Chile yang dijelaskan dengan logo warna biru dan merah. Biru sebagai warna kostum tandang Belanda dan merah sebagai warna kostum kandang Chile.

Doodle edisi khusus pertandingan Piala Dunia ini adalah yang kedua selama gelaran pesta sepak bola kali ini. Sebelumnya, situs internet yang dibangun oleh Larry Page dan Sergey Brin pada 1996 ini membuat Doodle pertandingan antara Amerika versus Portugal yang berlangsung pagi tadi.
(aww)
Berita Terkait
Sisi Lain dalam Pemberantasan...
Sisi Lain dalam Pemberantasan Korupsi
Sisi Lain Amien Rais...
Sisi Lain Amien Rais yang Jarang Diketahui Publik
Kisah Khabib Nurmagomedov...
Kisah Khabib Nurmagomedov Mengungkap Sisi Lain Kehidupan Khabib
Arkeolog Ungkap Sisi...
Arkeolog Ungkap Sisi Lain Camazotz, Batman Suku Maya
Ustad Milenial Coba...
Ustad Milenial Coba Hadirkan Sisi Lain Dinamika Kehidupan Milenial
Film Spencer, Sisi Lain...
Film Spencer, Sisi Lain Putri Diana yang sedang 'Sesat'
Berita Terkini
Terselip Doa Ibunda...
Terselip Doa Ibunda Evandra Florasta Jelang Timnas Indonesia U-17 vs Afghanistan
1 jam yang lalu
Hasil Lengkap BAC 2025:...
Hasil Lengkap BAC 2025: Gregoria Mariska Tersingkir, Jonatan Christie Tembus Perempat Final
2 jam yang lalu
3 Alasan Matthew Baker...
3 Alasan Matthew Baker Mengidolakan Justin Hubner, Nomor 1 Soal Gaya Bermain
3 jam yang lalu
Adu Cepat di Sirkuit...
Adu Cepat di Sirkuit Lusail Akhir Pekan Ini! Nonton MotoGP Qatar di Sini
4 jam yang lalu
5 Prestasi Gemilang...
5 Prestasi Gemilang Megawati Hangestri di Liga Voli Korea
5 jam yang lalu
Megawati Hangestri Pulang...
Megawati Hangestri Pulang Kampung, Tak Perpanjang Kontrak Red Spark demi Temani sang Ibu
6 jam yang lalu
Infografis
Roket Milik Elon Musk...
Roket Milik Elon Musk Kembali Bikin Masalah bagi Penduduk Bumi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved