Korsel Dukung Jakarta Jadi Tuan Rumah Asian Games 2018

Rabu, 17 September 2014 - 22:40 WIB
Korsel Dukung Jakarta...
Korsel Dukung Jakarta Jadi Tuan Rumah Asian Games 2018
A A A
JAKARTA - Melalui duta besarnya, Korsel menyambut dan memberikan selamat kepada Indonesia yang terpilih sebagai tuan rumah Asian Games 2018. Duta Besar Taiyoung Cho memberikan dukungan kepada Jakarta untuk terpilih sebagai penyelenggara pesta olahraga banga se-Asia itu.

Cho adalah pejabat baru Korsel yang bertugas di Indonesia. Ia baru tiga bulan berada di Jakarta dan menyambangi Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama di Balai Kota DKI Jakarta, Jakarta Pusat, Rabu (19/9). "Saya bicara pada Wagub, yakin sekali nanti penyelenggaraan di Jakarta akan sukses dan penuh keberhasilan. Saya yakin sekali," ujarnya.

Saat ini Komite Olimpiade Indonesia (KOI) memang belum memutuskan kota mana yang akan penyelenggara. Selain Jakarta, kota Palembang juga menyatakan kesiapannya.

Terlepas siapa yang nanti akan ditunjuk, kepercayaan yang diberikan Dewan Olimpiade Asia (OCA) terhadap Indonesia merupakan kehormatan. Dibandingkan negara Asia Tenggara yang lainnya, Indonesia kalah dibandingkan Thailand yang sudah empat kali menjadi tuan rumah. Indonesia baru sekali menjadi tuan rumah pada 1962.
(bbk)
Berita Terkait
Bareskrim Tetapkan Tersangka...
Bareskrim Tetapkan Tersangka Proyek Venue Asian Games 2018
Masalah Honorarium Panpel...
Masalah Honorarium Panpel Asian Games 2018 Jangan Sampai Salah Alamat
Kuwait Mengirimkan Delegasi...
Kuwait Mengirimkan Delegasi Atlit Terbesar ke Asian Games 19
Jonatan Christie Rebut...
Jonatan Christie Rebut Emas Asian Games 2018, Bidik Prestasi Serupa di Hangzhou
Jadwal Pertandingan...
Jadwal Pertandingan Babak 16 Besar Asian Games 2022
Tanpa Petasan dan Kembang...
Tanpa Petasan dan Kembang Api, Closing Ceremony Asian Games 2022 Tetap Berlangsung Meriah
Berita Terkini
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
38 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
1 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
2 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
3 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
4 jam yang lalu
Menanti Sentuhan Magis...
Menanti Sentuhan Magis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
5 jam yang lalu
Infografis
UU DKJ Diteken Jokowi,...
UU DKJ Diteken Jokowi, Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota Negara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved