Karir Sarita Devi Terancam Tamat

Rabu, 12 November 2014 - 15:38 WIB
Karir Sarita Devi Terancam...
Karir Sarita Devi Terancam Tamat
A A A
SEOUL - Karir petinju putri India, Sarita Devita terancam tamat. Hal tersebut terjadi setelah upayanya untuk banding atas hukuman yang diberikan Asosiasi Tinju Internasional (AIBA) ditolak.

Seperti diketahui, hukuman yang diberikan pada Sarita Devi ini terkait dengan tindakannya menolak pengalungan medali perunggu di Asian Games 2014 lalu. "Itu perilaku yang sama sekali tidak bisa diterima di setiap kompetisi dalam olahraga," ucap Presiden AIBA Ching-kuo Wu kepada reuters, Rabu (12/11).

"Saya pikir karir bertinjunya akan tamat. Komisi disiplin telah memeriksa kasus ini dan sudah pada keputusan akhir," lanjut Wu.

Sanksi awal terhadap Sarita Devi sudah dijatuhkan di mana ia tidak diperbolehkan berlaga di Kejuaraan Dunia Tinju Wanita di Pulau Jeju, Korsel pekan ini. "Semua atlet itu harus patuh dan menghormati semua keputusan wasit dan juri. Jadi, petinju tersebut sedang menghadapi hukuman yang berat. Dia telah merusak negaranya sendiri. India telah rusak," tandas Wu.

Komentar Wu ini jelas sangat mengejutkan dunia tinju India. Pasalnya, mereka tengah berjuang untuk meringankan sanksi Sarita Devi agar bisa tampil di Olimpiade Rio 2016 mendatang.
(bbk)
Berita Terkait
Kuwait Mengirimkan Delegasi...
Kuwait Mengirimkan Delegasi Atlit Terbesar ke Asian Games 19
Jadwal Pertandingan...
Jadwal Pertandingan Babak 16 Besar Asian Games 2022
Tanpa Petasan dan Kembang...
Tanpa Petasan dan Kembang Api, Closing Ceremony Asian Games 2022 Tetap Berlangsung Meriah
Atlet Skateboard Sanggoe...
Atlet Skateboard Sanggoe Dharma Tanjung Tambah Koleksi Medali Perak Indonesia
China Cekal 3 Atlet...
China Cekal 3 Atlet Wushu Putri India Tampil di Asian Games 2022
Timnas Uzbekistan U-24...
Timnas Uzbekistan U-24 Tembus Semifinal Sepak Bola Putra Asian Games 2022
Berita Terkini
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
34 menit yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
45 menit yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
2 jam yang lalu
Pemain Timnas Indonesia...
Pemain Timnas Indonesia Eliano Reijnders Masuk Radar Transfer Selangor FC
2 jam yang lalu
Calvin Verdonk Tutup...
Calvin Verdonk Tutup Pintu Main di Liga Inggris, Bundesliga Jadi Alternatif Jelang Usia Kepala 3
5 jam yang lalu
Kekalahan Islam Makhachev...
Kekalahan Islam Makhachev yang Menodai Rekor Tak Terkalahkan
5 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Terancam setelah...
5 Negara Terancam setelah Donald Trump Kembali Jadi Presiden AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved