Daley Blind Cueki Kritik Sneijder

Sabtu, 15 November 2014 - 06:18 WIB
Daley Blind Cueki Kritik...
Daley Blind Cueki Kritik Sneijder
A A A
AMSTERDAM - Punggawa anyar Manchester United, Daley Blind mengaku tak mau ambil pusing dengan kritikan Wesley Sneijder terkait performa buruk Timnas Belanda. Sebelumnya, Sneijder mengatakan kalau penurunan performa Tim Oranye disebabkan banyaknya pemain yang memutuskan untuk berpindah klub di awal musim ini.

Selain Blind yang hijrah dari Ajax ke United musim ini, ada beberapa punggawa Timnas Belanda lainnya yang juga berpindah klub usai gelaran Piala Dunia seperti Stefan de Vrij, Bruno Martins Indi, Daryl Janmaat, Ibrahim Afellay dan Luuk de Jong.

''Saya rasa yang menjadi penyebab utama menurunnya performa kami (Belanda) adalah penurunan fokus para pemain. Kami harus segera membenahinya,'' jelas Blind.

''Saya kira saya memilih untuk merumput di Liga Inggris pada saat yang tepat. Saya menunggu hingga saat yang tepat dan saya telah siap,'' sambungnya.

Setelah berhasil menempati posisi ketiga di gelaran Piala Dunia 2014, Timnas Belanda memang terlihat mengalami penurunan yang cukup signifikan. Mereka bahkan telah menelan empat kekalahan dari lima pertandingan yang mereka lakoni dibawah sang pelatih anyar.
(aww)
Berita Terkait
Timnas Indonesia Babak...
Timnas Indonesia Babak Belur Dibantai Australia 5-1
PSSI Agendakan Timnas...
PSSI Agendakan Timnas Belanda Datang ke Indonesia
Hasil Euro 2024: Belanda...
Hasil Euro 2024: Belanda Hancurkan Rumania 3-0
Belanda Tahan Imbang...
Belanda Tahan Imbang Spanyol 1-1 di Johan Cruyff Arena
Sengit, Polandia Tahan...
Sengit, Polandia Tahan Imbang Belanda 1-1 di Babak Pertama
Hadapi Belanda di Euro...
Hadapi Belanda di Euro 2024, Ujian Mental bagi Turki 
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
9 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
12 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
12 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
14 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
15 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
15 jam yang lalu
Infografis
Fadli Zon Kritik Luhut...
Fadli Zon Kritik Luhut soal WNA Boleh Masuk ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved