Olimpiade Resmi Bakal Berformat Piala Dunia

Selasa, 09 Desember 2014 - 06:00 WIB
Olimpiade Resmi Bakal...
Olimpiade Resmi Bakal Berformat Piala Dunia
A A A
MONACO - Komite Olimpiade Internasional atau IOC telah memutuskan 40 rekomendasi perubahan yang diusulkan Presiden IOC, Thomas Bach beberapa waktu lalu. Salah satu butir perubahan adalah menjadikan Olimpiade berformat seperti Piala Dunia yakni diselenggarakan di dua negara.

Perubahan format Olimpiade memang sudah diwacanakan Bach sejak 2013 lalu. Saat itu, pria asal Jerman tersebut mengatakan keinginannya pesta olahraga multievent tingkat dunia itu lebih hemat dalam segi pembiayaan dengan cara tersebut.

Kini Olimpiade pun resmi bisa digelar di dua negara usai tercapai kata sepakat ketika 104 anggota IOC melakukan pertemuan di Monaco, Perancis. Selain itu, IOC juga dikabarkan bakal membuat saluran televisi olahraga baru.

"Saya tahu bahwa bagi banyak anggota, beberapa rekomendasi sulit untuk diterima," ungkap Bach dilansir Sydney Morning Herald, Selasa (9/12).

Kebijakan penyelenggaraan Olimpiade dua negara bakal langsung ditinjau secepat mungkin. Bahkan Olimpiade 2018 yang dilangsungkan di Pyeonchang, Korea Selatan serta Olimpiade 2020 Tokyo, Jepang mulai dipertimbangkan untuk dilebur demi penghematan biaya.
(wbs)
Berita Terkait
Malaysia Open 2023:...
Malaysia Open 2023: Rehan/Lisa Ungkap Kunci Sukses Singkirkan Peraih Perak Olimpiade Rio 2016
Koleksi UT Terbaru Sematkan...
Koleksi UT Terbaru Sematkan Karya dari Mendiang Seniman Amerika
9 Atlet dengan Bayaran...
9 Atlet dengan Bayaran Tertinggi di Olimpiade Tokyo 2020
Kursi Kosong dan Tak...
Kursi Kosong dan Tak Ada Kemeriahan di Opening Ceremony Olimpiade Tokyo 2020
Situs Porno Tawari Pertunjukan...
Situs Porno Tawari Pertunjukan Seks Digital untuk Peraih Emas Olimpiade Tokyo 2020
RESMI: Guinea Kirim...
RESMI: Guinea Kirim 5 Atlet ke Olimpiade Tokyo 2020
Berita Terkini
76 Indonesian Downhill...
76 Indonesian Downhill 2025: Ternadi Bike Park Jadi Arena Pertempuran Para Downhiller Elite Indonesia
1 jam yang lalu
Cosmo JNE Tumbangkan...
Cosmo JNE Tumbangkan Unggul FC Lewat Adu Penalti di Laga Pembuka Futsal Nation Cup 2025
1 jam yang lalu
Potret Timnas Indonesia...
Potret Timnas Indonesia U-20 Berhadapan dengan Diego Maradona
2 jam yang lalu
Khamzat Chimaev Amuk...
Khamzat Chimaev Amuk Dricus du Plessis, Caio Borralho Jadi Penyelamat?
3 jam yang lalu
Mengungkap Misteri Kilauan...
Mengungkap Misteri Kilauan Trofi Liga Inggris: Lebih dari Sekadar Perak dan Gengsi!
3 jam yang lalu
Mengintip Serunya Momen...
Mengintip Serunya Momen Atlet Biliar Nomor 1 Dunia Fedor Gorst di Bekasi
4 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved