Liverpool Bantai Leeds United, Alexander-Arnold dan Salah Ukir Rekor di Liga Inggris
Rabu, 19 April 2023 - 02:01 WIB
Bek berusia 24 tahun itu mencatat membuat 50 assist dari 190 penampilan di Liga Inggris. Semuanya bersama Liverpool
Sementara brace ke gawang Leeds United membuat Salah menjadi pencetak gol terbanyak di Liga Inggris dengan 107 gol.
Penyerang asal Mesir itu melewati rekor Robbie Fowler (105), Robin van Persie (94), Ryan Giggs (83) dan Riyad Mahrez (65).
Sementara brace ke gawang Leeds United membuat Salah menjadi pencetak gol terbanyak di Liga Inggris dengan 107 gol.
Penyerang asal Mesir itu melewati rekor Robbie Fowler (105), Robin van Persie (94), Ryan Giggs (83) dan Riyad Mahrez (65).
(mirz)
Lihat Juga :
tulis komentar anda