Seperti Apa Rumput Lapangan Sepak Bola Berstandar FIFA?
Rabu, 05 Juli 2023 - 18:36 WIB
JAKARTA - Rumput Jakarta International Stadium (JIS) menjadi salah satu aspek yang diperbaiki dalam renovasi stadion menyambut Piala Dunia U-17 2023. Lantas, seperti apa rumput lapangan berstandar FIFA?
Selain jenis-jenis rumput yang dipakai, FIFA juga mengatur panjang rumput dan kesehatan rumput lapangan sepak bola. Di samping itu, faktor pendukung keberadaan rumput itu sendiri seperti drainase dan laporan perawatan berkala pun masuk dalam pedoman FIFA.
Menurut pedoman FIFA, terdapat tiga jenis rumput yang dapat menjadi permukaan lapangan sepak bola, yakni rumput alami, rumput sintetis, dan hibrida. Yang disebut terakhir merupakan perpaduan serat sintetis dengan tambahan rumput alami untuk tujuan penguatan.
Berikut 5 hal yang perlu terkait rumput stadion sepak bola berstandar FIFA:
FIFA merekomendasikan penggunaan rumput jenis rumput alami bermuda atau rumput gajah untuk lapangan sepak bola. Rumput jenis ini memiliki kemampuan yang baik dalam mempertahankan kualitasnya dalam berbagai kondisi cuaca dan tahan terhadap aktivitas bermain yang intens. Sementara untuk rumput sintetis, FIFA merekomendasikan jenis yang berstruktur panjang (long pile) dan rumput sintetis berstruktur pendek (short pile).
Panjang rumput yang ideal adalah antara 20-30 milimeter untuk jenis rumput alami, dan 30-60 milimeter untuk jenis rumput sintetis. Panjang rumput ini memberikan permukaan yang cukup keras untuk bermain, tetapi tetap memberikan cengkeraman yang baik bagi pemain dan bola.
Selain jenis-jenis rumput yang dipakai, FIFA juga mengatur panjang rumput dan kesehatan rumput lapangan sepak bola. Di samping itu, faktor pendukung keberadaan rumput itu sendiri seperti drainase dan laporan perawatan berkala pun masuk dalam pedoman FIFA.
Menurut pedoman FIFA, terdapat tiga jenis rumput yang dapat menjadi permukaan lapangan sepak bola, yakni rumput alami, rumput sintetis, dan hibrida. Yang disebut terakhir merupakan perpaduan serat sintetis dengan tambahan rumput alami untuk tujuan penguatan.
Berikut 5 hal yang perlu terkait rumput stadion sepak bola berstandar FIFA:
1. Jenis Rumput
FIFA merekomendasikan penggunaan rumput jenis rumput alami bermuda atau rumput gajah untuk lapangan sepak bola. Rumput jenis ini memiliki kemampuan yang baik dalam mempertahankan kualitasnya dalam berbagai kondisi cuaca dan tahan terhadap aktivitas bermain yang intens. Sementara untuk rumput sintetis, FIFA merekomendasikan jenis yang berstruktur panjang (long pile) dan rumput sintetis berstruktur pendek (short pile).
2. Panjang Rumput
Panjang rumput yang ideal adalah antara 20-30 milimeter untuk jenis rumput alami, dan 30-60 milimeter untuk jenis rumput sintetis. Panjang rumput ini memberikan permukaan yang cukup keras untuk bermain, tetapi tetap memberikan cengkeraman yang baik bagi pemain dan bola.
Lihat Juga :
tulis komentar anda