Jadwal dan Klasemen Grup C di Laga Tersisa Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Kamis, 21 November 2024 - 11:11 WIB
Pertandingan keenam fase Grup C babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia telah rampung digelar. Ada terjadi pergeseran posisi di klasemen sementara / Foto: Isra Triansyah
Pertandingan keenam fase Grup C babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia telah rampung digelar. Ada terjadi pergeseran posisi di klasemen sementara.

Jepang, yang melumat China dengan skor 3-1 di Stadion Xiamen Egret, Selasa (19/11/2024) malam WIB, masih betah di puncak klasemen Grup C dengan nilai 16 poin dari lima kali menang dan sekali kalah. Sementara Australia yang berhasil menahan imbang 2-2 Bahrain menempati posisi kedua.

Di urutan ketiga hingga keenam ditempati Timnas Indonesia, Arab Saudi, Bahrain dan China. Keempat tim tersebut sama-sama mengoleksi enam poin.





Persaingan perebutan tiket Piala Dunia 2026 pun semakin panas. Kemungkinan baru Jepang yang dipastikan lolos ke pesta olahraga sepak bola bergengsi dunia.

Sementara Kelima tim lain bersaing untuk memperebutkan tiket lolos otomatis ke Piala Dunia 2026 dan melaju ke tahap berikutnya (putaran keempat). Artinya, laga berikutnya yang berlangsung pada Maret dan Juni 2025 mendatang, bakal menjadi penentu yang bakal lolos.



Jadwal Pertandingan Grup C

20 Maret

Australia vs Indonesia

Jepang vs Bahrain
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More