Daftar Pemain Australia yang Cedera Jelang Lawan Timnas Indonesia

Selasa, 04 Maret 2025 - 09:48 WIB
Australia saat ini duduk di posisi dua dengan tujuh poin, terpaut sembilan angka dari Jepang yang hampir pasti lolos ke Piala Dunia 2026. Socceroos hanya unggul satu angka saja dari Timnas Indonesia, Arab Saudi, Bahrain, dan China.

Maka dari itu, laga melawan Timnas Indonesia akan menjadi laga yang cukup krusial. Mengingat, peta persaingan di Grup C sendiri sangat kompetitif. Semua tim masih memiliki peluang yang sama untuk bisa merebut tiket Piala Dunia 2026, baik itu tiket otomatis maupun via babak keempat.

Daftar Pemain Australia yang Cedera Jelang Lawan Timnas Indonesia



1. Hayden Matthews (Bek Tengah - Portsmouth)

Cedera pergelangan kaki.

Klubnya telah mengonfirmasi bahwa musimnya telah berakhir lebih awal.

2. Harry Souttar (Bek Tengah - Leicester City)

Mengalami cedera Achilles.

3. Alessandro Circati (Bek Tengah - Parma)

Mengalami cedera Anterior Cruciate Ligament (ACL).
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More