Deretan Petinju Batal Pensiun: dari Mike Tyson hingga Pacquiao

Selasa, 08 Desember 2020 - 12:30 WIB
Deretan Petinju Batal Pensiun: dari Mike Tyson hingga Pacquiao. Foto: FoxSports
LAS VEGAS - Berbagai alasan mendorong para petinju batal pensiun , dari hasrat untuk menang hingga masalah uang. Nama-nama seperti Mike Tyson , Floyd Mayweather Jr, hingga Manny Pacquiao ada di antara mereka yang memutuskan kembali naik ring.

Keputusan Pacquiao untuk kembali naik ring dengan menantang Errol Spence Jr dalam pertarungan yang rencananya digelar tahun depan menambah panjang daftar pensiunan tinju yang hendak comeback.

(Ikuti Survei SINDOnews: Mencari Calon Presiden 2024 )



Berikut ini daftar tiga pensiunan tinju yang kembali disorot publik lantaran keputusan mereka comeback dari masa pensiun:

1. Mike Tyson



Mike Tyson adalah yang paling disorot tahun 2020. Setelah memutuskan pensiun pada 2005, petinju kelas berat yang kini sudah berusia 54 tahun kembali naik ring menghadapi Roy Jones Jr. (Lihat Grafis: Statistik Compubox Buktikan Tyson Unggul Pukulan atas Jones Jr )

Duel yang berlangsung di Staples Center, Los Angeles, California, Sabtu (28/11/2020) waktu setempat itu berakhir tanpa pemenang. Pertarungan itu memang digelar bukan mencari pemenang, melainkan menggalang dana untuk kepentingan amal.

2. Floyd Mayweather Jr
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More