Sidak ke Robinson Cisarua Resort, Menpora Puji IBL dan Perbasi
Sabtu, 13 Maret 2021 - 18:00 WIB
"Alhamdulillah hari ini kami ditinjau langsung oleh pak Menpora untuk mengecek setiap sudut. Mulai dari kedatangan setiap pemain, tempat tinggal, protokol kesehatan di lapangan dan semua fasilitas yang ada. Ini sebagai upaya kami dari pihak IBL dan ini juga upaya dari PP Perbasi sebagai bentuk pembuktian pada Pak Menpora," beber Yunas.
"Di awal pelaksanaan kompetisi mungkin kami tidak berjalan sempurna. ketidaksempurnaan dimasa pandemi ini merupakan suatu proses dan terbuka. Alhamdulillah dengan cara ini tidak ada kasus positif. Semoga ke depannya kita terapkan sehingga IBL 2021 berlangsung hingga akhir," tambah Yunas.
Di tempat yang sama, Ketua Perbasi Danny Kosasih menyampaikan bahwa dengan terlaksananya IBL di Robinson Cisarua Resort dengan sistem gelembung setelah mendapatkan izin dari Kepolisian. Dia berharap ini bisa dijadikan sebagai contoh bahwa Indonesia siap untuk menghelat hajatan besar.
"Dengan terlaksananya IBL di tempat ini. Kami berharap ini salah satu contoh bagaimana Indonesia untuk mempersiapkan FIBA Asia dan FIBA Dunia. Dengan mendapatkan dukungan dari Pak Menteri," pungkas Kosasih.
"Di awal pelaksanaan kompetisi mungkin kami tidak berjalan sempurna. ketidaksempurnaan dimasa pandemi ini merupakan suatu proses dan terbuka. Alhamdulillah dengan cara ini tidak ada kasus positif. Semoga ke depannya kita terapkan sehingga IBL 2021 berlangsung hingga akhir," tambah Yunas.
Di tempat yang sama, Ketua Perbasi Danny Kosasih menyampaikan bahwa dengan terlaksananya IBL di Robinson Cisarua Resort dengan sistem gelembung setelah mendapatkan izin dari Kepolisian. Dia berharap ini bisa dijadikan sebagai contoh bahwa Indonesia siap untuk menghelat hajatan besar.
"Dengan terlaksananya IBL di tempat ini. Kami berharap ini salah satu contoh bagaimana Indonesia untuk mempersiapkan FIBA Asia dan FIBA Dunia. Dengan mendapatkan dukungan dari Pak Menteri," pungkas Kosasih.
(mirz)
Lihat Juga :
tulis komentar anda