Derita Tottenham; Digasak Arsenal, Lamela Diusir
Senin, 15 Maret 2021 - 01:26 WIB
Petaka Tottenham tak sampai di situ. Pada menit ke-69 Lamela mendapat kartu merah setelah mengganjal Thomas dari belakang. Lamela semula menjadi hero berakhir dengan zero. Beruntung, Arsenal tak mampu menambah gol meski unggul pemain.
Tambahan tiga angka, Arsenal bertahan di peringkat 10 dengan 41 poin. Sedangkan Tottenham di peringkat 7 dengan 45 angka, tertinggal enam poin dari Chelsea di peringkat 4 atau posisi terakhir Liga Champions.
Susunan pemain
Arsenal (4-2-31): Leno, Cedric, Luiz, Gabriel, Tierney, Partey, Smith-Rowe (Willian 77), Saka (Pepe 46), Odegaard, Xhaka, Lacazette (Elneny 88)
Cadangan: Bellerin, Ceballos, Willian, Aubameyang, Holding, Pepe, Chambers, Elneny, Ryan
Pelatih: Mikel Arteta
Tottenham Hotspur (4-3-3): Lloris; Doherty, Sanchez, Alderweireld, Reguilon; Hojbjerg, Ndombele (Alli 62); Bale (Sissoko 57), Lucas, Son (Lamela 19); Kane.
Cadangan: Hart, Aurier, Dier, Davies, Sissoko, Winks, Dele, Lamela, Vinicius.
Pelatih: Jose Mourinho
Tambahan tiga angka, Arsenal bertahan di peringkat 10 dengan 41 poin. Sedangkan Tottenham di peringkat 7 dengan 45 angka, tertinggal enam poin dari Chelsea di peringkat 4 atau posisi terakhir Liga Champions.
Susunan pemain
Arsenal (4-2-31): Leno, Cedric, Luiz, Gabriel, Tierney, Partey, Smith-Rowe (Willian 77), Saka (Pepe 46), Odegaard, Xhaka, Lacazette (Elneny 88)
Cadangan: Bellerin, Ceballos, Willian, Aubameyang, Holding, Pepe, Chambers, Elneny, Ryan
Pelatih: Mikel Arteta
Tottenham Hotspur (4-3-3): Lloris; Doherty, Sanchez, Alderweireld, Reguilon; Hojbjerg, Ndombele (Alli 62); Bale (Sissoko 57), Lucas, Son (Lamela 19); Kane.
Cadangan: Hart, Aurier, Dier, Davies, Sissoko, Winks, Dele, Lamela, Vinicius.
Pelatih: Jose Mourinho
(sha)
Lihat Juga :
tulis komentar anda