Curhat Sir Alex Ferguson soal Ole Gunnar Solskjaer: Spesialis Finishing Mematikan
Senin, 22 November 2021 - 06:01 WIB
Fergie mengakui Ole tak banyak mendapat menit bermain. Mengapa? Sebab dia bukan gambaran striker paling agresif. Bahkan pada awalnya dia pemuda kurus yang fisiknya kurang kuat untuk menerobos pemain lawan.
Dalam pertandingan, kata Fergie, ketika duduk di bangku cadangan dan dalam sesi latihan, Ole selalu membuat catatan. Jadi ketika tampil, dia sudah menganalisi siapa lawannya dan di mana posisi mereka. Ole sudah membayangkan semua itu.
“Pertandingan dibacanya sebagai diagram dan dia tahu ke mana dan kapan harus maju,” ucap pria peraih 49 gelar dalam sejarah kepelatihannya itu.
Meski begitu, Ole Gunnar Solskjaer tetap seorang legenda Manchester United. Dia pernah mencetak gol kemenangan saat MU menghadapi Bayern Muenchen di final Liga Champions 1999.
Dalam pertandingan, kata Fergie, ketika duduk di bangku cadangan dan dalam sesi latihan, Ole selalu membuat catatan. Jadi ketika tampil, dia sudah menganalisi siapa lawannya dan di mana posisi mereka. Ole sudah membayangkan semua itu.
“Pertandingan dibacanya sebagai diagram dan dia tahu ke mana dan kapan harus maju,” ucap pria peraih 49 gelar dalam sejarah kepelatihannya itu.
Meski begitu, Ole Gunnar Solskjaer tetap seorang legenda Manchester United. Dia pernah mencetak gol kemenangan saat MU menghadapi Bayern Muenchen di final Liga Champions 1999.
(sto)
tulis komentar anda