5 Aturan yang Dilarang Erik ten Hag di Manchester United
Kamis, 21 Juli 2022 - 19:03 WIB
Sementara itu, Fernandes adalah salah satu pemain yang mencoba berulang kali untuk menyatukan ruang ganti yang pecah musim lalu. Sehingga, gelandang Man United itu telah mendukung penuh sikap keras Ten Hag saat klub berusaha untuk bangkit kembali musim depan.
“Saya pikir kami melewatkan (disiplin) itu untuk sementara waktu dan saya pikir cara saya melihat disiplin itu penting. Bagi saya, disiplin bukan hanya cara saya bermain di lapangan, posisi yang saya miliki, apa yang harus saya lakukan, itu juga di luar lapangan,” cetus Fernandes, dilansir dari Independent, Kamis (21/7/2022).
“Jangan terlambat untuk rapat, jangan terlambat untuk makan. Saya pikir itu sangat penting karena jika semua orang tepat waktu dan seseorang datang terlambat, dia harus dihukum,” lanjut Fernandes.
“Saya pikir sangat bagus dia (Ten Hag) melakukan itu dan, bagi saya, luar biasa karena saya suka tepat waktu jadi saya tidak akan punya masalah dengan itu,” pungkasnya.
“Saya pikir kami melewatkan (disiplin) itu untuk sementara waktu dan saya pikir cara saya melihat disiplin itu penting. Bagi saya, disiplin bukan hanya cara saya bermain di lapangan, posisi yang saya miliki, apa yang harus saya lakukan, itu juga di luar lapangan,” cetus Fernandes, dilansir dari Independent, Kamis (21/7/2022).
“Jangan terlambat untuk rapat, jangan terlambat untuk makan. Saya pikir itu sangat penting karena jika semua orang tepat waktu dan seseorang datang terlambat, dia harus dihukum,” lanjut Fernandes.
“Saya pikir sangat bagus dia (Ten Hag) melakukan itu dan, bagi saya, luar biasa karena saya suka tepat waktu jadi saya tidak akan punya masalah dengan itu,” pungkasnya.
(sha)
tulis komentar anda