MotoGP 2023: Honda Uji Coba RC213V Tanpa Sayap, Marc Marquez Bantah Itu Idenya

Senin, 13 Februari 2023 - 09:03 WIB
loading...
MotoGP 2023: Honda Uji...
Marc Marquez mengungkapkan ide uji coba motor RC213V tanpa sayap di bagian fairing depan, bukan berasal darinya/Foto/Twitter
A A A
SEPANG - Marc Marquez mengungkapkan ide uji coba motor RC213V tanpa sayap di bagian fairing depan, bukan berasal darinya. Pembalap Tim Repsol Honda itu mengaku hanya menjalankan uji coba dan tidak ingin mengecewakan para teknisi.

Honda melakukan hal tak terduga di hari terakhir uji coba pramusim MotoGP 2023 yang berlangsung di Sirkuit Sepang, Malaysia, pada Minggu (12/2/2023).
Honda mengirim The Baby Alien –julukan Marquez- dan pembalap penguji mereka, Stefan Bradl, ke atas trek dengan motor RC213V tanpa sayap depan yang terpasang.



Hal itu disinyalir dilakukan tim pabrikan asal Jepang itu karena semua versi aerodinamis yang mereka bawa ke sepang tak menghasilkan sesuatu yang mereka harapkan.

Alhasil, penggunaan teknologi yang sudah tujuh tahun lalu ditinggalkan itu seperti menunjukkan bahwa mereka frustrasi memikirkan inovasi dari segi aerodinamis untuk bisa bangkit di MotoGP 2023.



Padahal, pada balapan MotoGP Jerman 2022 lalu, Honda telah melakukan blunder fatal ketika membuat fairing yang begitu kecil untuk meningkatkan kecepatan.

Hal itu membuat para pembalap seakan merasa terbakar karena sasis mereka tak menghilangkan panas. Pada akhirnya, keempat pembalap mereka gagal mendapatkan satu poin pun, yang mana itu baru kali pertama terjadi sejak 40 tahun terakhir.

Marquez pun pada akhirnya hanya mampu finis di posisi 10 pada hari terakhir uji coba di Malaysia. Dia tertinggal 0,777 detik dari sang pembalap tercepat asal Mooney VR46, Luca Marini, yang mencatatkan waktu di angka 1 menit 57,889 detik.

Juara MotoGP enam kali itu pun mengungkapkan bahwa ide fairing tanpa sayap itu tidak berasal dari dirinya. Bahkan dia tak mengerti maksud dan tujuan Honda dari ide tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bangkit dari Bayang-Bayang:...
Bangkit dari Bayang-Bayang: Bagnaia Ungkap Kunci Kemenangan di MotoGP Austin 2025
Francesco Bagnaia Juara...
Francesco Bagnaia Juara MotoGP Amerika 2025 Usai Marquez Terjatuh di COTA
MotoGP Red Bull Grand...
MotoGP Red Bull Grand Prix of The Americas Siap Digelar! Simak Jadwal Lengkapnya
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
5 Banjir Besar yang...
5 Banjir Besar yang Menghantui Balapan Formula 1 dan MotoGP Sepanjang Sejarah
Klasemen MotoGP 2025:...
Klasemen MotoGP 2025: Marc Marquez Kokoh di Puncak Usai Menangi MotoGP Thailand
Marc Marquez Kampiun...
Marc Marquez Kampiun MotoGP Thailand 2025, Sempat Dikudeta sang Adik!
Marc Marquez Juara Sprint...
Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Thailand 2025
Special Bola
Penyebab Manchester...
Liga Inggris
Penyebab Manchester United Kalah 0-1 dari Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025
Penyebab Timnas Indonesia...
Bola Dunia
Penyebab Timnas Indonesia Dijagokan Lolos Piala Dunia 2026 jika Tampil di Babak Keempat Kualifikasi
Hasil Real Madrid vs...
Liga Spanyol
Hasil Real Madrid vs Real Sociedad di Semifinal Copa del Rey 2024-2025: Ditahan 4-4, Los Blancos Lolos ke Final!
Rekomendasi
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hapus Pangkalan AS di Timur Tengah dari Peta
Profil Ray Sahetapy,...
Profil Ray Sahetapy, Aktor Senior Kebanggaan Indonesia
Arus Balik Penumpang...
Arus Balik Penumpang KA Mulai Ramai di Stasiun Pasar Senen pada Hari Ketiga Lebaran
Berita Terkini
MasyaAllah.. Ragnar...
MasyaAllah.. Ragnar Oratmangoen Donasi untuk Anak-anak Gaza Palestina
46 menit yang lalu
Drama 8 Gol di Bernabeu!...
Drama 8 Gol di Bernabeu! Real Madrid Lolos ke Final Copa del Rey Lewat Extra Time
1 jam yang lalu
Daftar 25 Pemain Timnas...
Daftar 25 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025: Dua Nama Baru Masuk!
1 jam yang lalu
Mengenal 12 Kelas UFC:...
Mengenal 12 Kelas UFC: Batasan Berat, Para Penguasa, dan Sejarah Singkat
2 jam yang lalu
Lebaran di Arab Saudi,...
Lebaran di Arab Saudi, Pemain Timnas Indonesia U-17 Minta Doa Agar Tembus Piala Dunia U-17 2025
10 jam yang lalu
Rekor Pertemuan Timnas...
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs China di Jakarta: Mampukah Garuda Kembali Menang?
12 jam yang lalu
Infografis
China Berhasil Lakukan...
China Berhasil Lakukan Uji Coba High-speed Flying Train
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved